kuncup kembang sepatu (DOF) 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:09:30 15:59:09rnISO Speed Ratings: 200

  • Nilai foto: 28
  • Dilihat: 201
  • Waktu upload: Kamis, 30 Sep 2004
  • Lokasi: Halaman, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/90
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS D60 *
  • Lensa: Canon EF 100mm F/2.8 Macro USM *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Rama (8131)

20 tahun yang lalu

Bagus, airnya memberi kesan segar. Komposisi enak dilihat.

Hendra, S.Kom (1185)

20 tahun yang lalu

Kalo dari jauh (thumbnail) kok saya ngeliatnya seperti kepala ular

 Yulianto Soeroso (231606)

20 tahun yang lalu

wah fokusnya tepat banet mustinya judulnya TETES air di kuncup kembang sepatu gitu lebih yahoooood hahaha , masalahnya yang aku lihat dulu airnya sih......imho hehehehee

 K. Amadhea Irdam, Kai (48127)

20 tahun yang lalu

bener.. dari thumbnail mirip bunglon ato iguana.. warnanya keren.. DOF pas

Ifanada Koentjoro (554)

20 tahun yang lalu

Object yang menarik, dari jauh tampak seperti bunglon, hehe. Lighting bisa di perbesar dikit biar objek tidak terlalu gelap.