DANAU TOBA *1 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Azhari Abidin (1595)

Tidak ada olah digital hanya penggunaan bingkai saja, trims atas saran yang membangun..........

Kategori
NatureWisata
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/2000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Indra P, humblefisherman (71080)

18 tahun yang lalu

keren.. gue suka kekosongannya.. justru di sini menurut gue landscapenya bagus sekali.. salam humblefisherman

 Jaka Fahrial (74787)

18 tahun yang lalu

kosong... tapi setuju dengan komentar diatas :D

 Bayu Laksono (16477)

18 tahun yang lalu

komponya bagus kalo menurut saya banyak bidang kosong tapi menarik, menambah kesan sunyi salam

 Antonius Yuniarko (172737)

18 tahun yang lalu

Cakep banget... Saya suka suasana kekosongannya... Salam..

 Faisal Ridwan, isal (12867)

18 tahun yang lalu

setuju dengan valentino...terkesan kosong padahal tonenya udah keren banget..

 gunawan setyo hadi (49373)

18 tahun yang lalu

view dan angle yang asyik, komposisi dan tone yang menarik.....

 Abraham Irawan, BRAM (41422)

18 tahun yang lalu

duhhhh tjantik yaaaaa komposisinya terlalu banyak mengambil space langit yang kosong, kecuali bertekstur awan horizon agak miring dikit ayo coba lagi

Huri A Hasan (499)

18 tahun yang lalu

Danau toba yang indah. Tone nya OK banget neh. tapi menurutku anglenya kurang sip. Berkesan kosong. kalau porsi langitnya dikurangi dan land nya ditambah aku rasa tambah manis neh. salam