Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Alva F.P. Sondakh (9358)    19 tahun yang lalu

  0 

Salam....
beberapa hari lalu saya melakukan perjalanan ke Minahasa, buat mencari bahan penelitian saya mengenai Arsitektur Tradisional Minahasa...
Tujuan penelitian saya yaitu ingin mencari jejak - jejak yang ditinggalkan orang - orang Minahasa pada budaya membangun rumah...
Rumah ini satu - satunya di Minahasa yang masih memakai model 1 tangga di depan rumah, bukan seperti stereotip Rumah Minahasa pake dua tangga di depan...Rumah ini dibangun pada tahun 1850-an, pemiliknya merupakan generasi ke 3 atau ke 4 yang tinggal di rumah ini....Pemiliknya berusia 70-an (sudah lupa usia tepatnya, katanya)...

Ini hasil pemotretannya...
ada sekitar 115 gbr, dan rencananya akan saya upload semua kesini, buat sharing....
kenapa? takutnya rumah ini tidak akan berdiri lagi dalam waktu 20 tahun ke depan...hehehe

foto - foto ini diambil dengan ukuran asli 640 x 480 (Lomography, I guess), dengan kondisi pencahayaan alami, berawan (baru habis hujan), sekitar jam 15.00...Setting exposure Auto, dengan range bukaan 1" sampai 1/500...dipotret pake teknik yang sama dalam pemotretan panorama (rotating tripod), cuma tidak di stitch, tapi setiap fotonya punya nilai individual....
bagi yang dalam waktu dekat ini berniat ke Manado, lalu tertarik memotret rumah ini, hubungi saya, nanti saya antar ke sana....

PS : asik juga buat motret Human Interest, pemiliknya udah oma dan opa..

Tambahan : setelah menerima masukan dari rekan - rekan, koleksi gambar saya remas - remas (hehehehe), tapi cuma tinggal 54 gambar...nda bisa lebih kurang lagi, karena akan mengurangi nilai dokumentasi ini....mudah - mudahan bisa sabar ngebukanya....kan admin kita tersayang udah bikin multiple pages buat satu thread, jadi lebih mudah bukanya.....

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Alva F.P. Sondakh (9358)    19 tahun yang lalu

 0 

Gambar 2

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)    19 tahun yang lalu

 0 

good job, fren...... boleh mo iko kalu pigi ulang ke situ????.........:) met toan baru, bos !!!

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Alva F.P. Sondakh (9358)    19 tahun yang lalu

 0 

nanti torang baku telp ne Den...

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Alva F.P. Sondakh (9358)    19 tahun yang lalu

 0 

to be continued....6 chapters to go....

saya musti offline....jalurnya udah pada ngos-ngosan...
mudah - mudahan midnight, jalurnya lebih cepat....

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Indi Soemardjan (7483)    19 tahun yang lalu

 0 

bset dah ini mau bikin dokumentasi ? knp gak masuk ke website pribadi aja mas? :)

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Ben Kristianto (15058)    19 tahun yang lalu

 0 

Kak Alva,
Wow :O ...115 gambar mau diupload semua? Mungkin bisa lebih selektif kali yah. Kasian yg pakek dial-up atau liat nya dari warnet.

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Aryono Huboyo DJATI (127032)    19 tahun yang lalu

 0 

Buat saya 'inspiring',..... Tx buat info rumah2 adat,.... tapi saya juga setuju kalo foto kebanyakan,.... jadi rada 'bosan' lihatnya',....imho lho.

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Indi Soemardjan (7483)    19 tahun yang lalu

 0 

mungkin bisa upload 5-6 foto terbaik dari 115 itu dan juga tuliskan penjelasan dan analisa anda?

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh:  Guewin_WY ( Wiwin Yulius ) (103497)    19 tahun yang lalu

 0 

Baru duapuluh kok :(

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh: I Gusti Bagus Alit Lasmana Putra (17)    19 tahun yang lalu

 0 

nilai sejarahnya ga bs diganti..hrsnya ada rekonstruksi biar gak hilang ni rmh

Re: Jejak Fotografis Rumah Piyoh - Sebuah Dokumentasi Arsitektural

Oleh: Soni Pratomo (170)    19 tahun yang lalu

 0 

saya lebih tertarik liat hasil penelitiannya
sudah seberapa jauh penelitiannya?
penelitian buat apa nih...
kirim abstraknya donk...
saya punya teman di manado
dosen di unsrat
namanya aristo tungka