Oleh: August Triono Sanudin, Djoko (65422) 18 tahun yang lalu
hi all nanya lagi nih kalo buat beli storage/memory card bagusnya merk apa ? mohon alasannya. (speed, garansi, dan lainlain ) salam
Oleh: Bruno Susanto (5575) 18 tahun yang lalu
saya pake san disk ultra...maunya sih yg extreme...tapi harganya ga kuat :( Klo anda shoot jpg rasanya speed yg biasa sudah cukup yg perlu di ingat juga seberapa cepat kamera anda bisa "write" ke cardnya percuma klo cardnya cepet, tapi kameranya writenya pelan.
Oleh: Hedi Priamajar (49168) 18 tahun yang lalu
Saat ini saya pakai merk PQI, Sandisk dan Lexar. Sebenernya 2 terakhir itu menyenangkan, tapi Lexar kadang gak dikenal di beberapa memory card reader. Garansi sih pada lifetime semua.
Oleh: Hendrik Ronald (5349) 18 tahun yang lalu
Kmaren baca review, yang paling cepet itu Transcend. Saya sendiri make SanDisk Ultra II. Okay2 aja juga.
Oleh: Igo Nugroho (10863) 18 tahun yang lalu
-SanDisk Ultra/Extreme -Lexar -Corsair ini merk2 pilihan saya.. so far, baik2 saja.. nggak ada masalah apa2..
Oleh: Yoni Tan (13785) 18 tahun yang lalu
Transcend 80x dan 150x saya coba di 20D, ama 1Ds Mk2 tidak beda jauh ama Sandisk Ultra II writing performance-nya, malah boleh dibilang yang Transcend 80x itu lebih pelan dikit dari Sandisk Ultra II. Maunya sih beli Sandisk Ultra II lagi tapi nggak tahu sejak 4 bulan lalu kosong terus barangnya dan rebutan beli kalaupun ada di Surabaya.
Oleh: John Mangara Hasoloan, Simanjuntak (44723) 18 tahun yang lalu
Sandisk Ultra....cepat dan selama ini ga pernah ada masalah.
Oleh: Bimo A Mardikoesno (21224) 18 tahun yang lalu
Sandisk Ultra II.. jaminan mutu.. :) ga pernah ada masalah sampe skg..
Oleh: Ngakan KEBO Maesa (8755) 18 tahun yang lalu
Tahun lalu saya baca di majalah Chip Photo Video, katanya yang paling cepet itu Sandisk baru Lexar (merk yang lain saya ndak inget) Tapi emang bener kata Kang Bruno, maunya sih yang extreme tapi kayaknya buffer memory kamera juag yang menentukan writing speed. Jadi saya pikir belum perlu sampe beli yang extreme III, cukup Ultra II sajah. :)
Oleh: David (5752) 18 tahun yang lalu
pilihan gua sih corsair.
Oleh: Dany Kartiono (20924) 18 tahun yang lalu
Sandisk emang bagus, saya juga pakai Kingston. Aman2 aja... yuukk... ;;)
Oleh: Adi Y Sitompul, mbh (18388) 18 tahun yang lalu
prefer Sandisk Ultra II, Ekstreme III...
Oleh: Denny Setia Utama, DSU (35846) 18 tahun yang lalu
kalo saya Vgen..cukupan bgt buat saya.
Oleh: Jaka Fahrial (74787) 18 tahun yang lalu
saya pake sandisk :D. sebelumnya pake kingston :(
Oleh: Wiyanto Kodrat (306) 18 tahun yang lalu
Pilih memory card tergantung volume motret kita dan juga kebutuhan kecepatan kamera kita. Kalau volume potret tinggi, kecepatan transfer ke PC atau portable storage harus juga dipertimbangkan. Dari hasil test Extreme III itu 30% lebih cepat mengkopi ke PC/ portable storage dibandingkan Ultra II. 1GB Ultra II CF ke portable storage NEXTO CF itu 1 menit 16 detik, sedangkan 1GB Extreme III CF ke portable storage NEXTO CF itu harus 1 menit 46 detik. Jadi bagi yang foto banyak, pilih card yang cepat. Lexar kalau ngak salah ada yang professional sekarang. Baca di majalah Kingston juga ada yang 150X cuma belum tahu dimana yang jual. Cheers!
Oleh: Nofiandi riawan (3728) 18 tahun yang lalu
ada yang pernah menggunakan twinmos?kecepatan write dari kamera dapat dilihat dimana? -maaf pegang kamera digital soalnya- regards,salam hangat..