Performa Lensa-lensa Zuiko Digital dan lensa lain pada E-system

Oleh:  Bayu Sakti (17187)    16 tahun yang lalu

  0 

Disini mari kita sharing performa dari lensa-lensa Zuiko yang kita miliki, entah itu "standard lenses" atau "High grade lenses" atau bahkan "top pro lenses" dan lensa lensa lainnya yang digunakan pada E-System.

mungkin bisa dibahas tentang karakter sharpness pada masing2 diafragma, low light auto focussing dan sebagainya.
klo di media luar (internet) emang banyak review seperti ini, tapi mereka masing2 punya ulasan tersendiri.
so kenapa kita tidak membuat ulasan sebagaimana yang kita alami?
juga bisa disharing (pasti banyak yang menunggu) trik2 khusus pada lensa yang dimaksud.

klo bisa jangan pake hotlink ke URL lain yah..tapi mari kita review sendiri apa yang kita punya. nah klo parameter ujinya bisa diambil dari URL luar.
biar ada nuansa "this is Indonesia and 100% pure Indonesian olympus users" gitu loh..masa tes lensa eh ada gambar salju ato pemandangan street photographic di luar negeri ?

Tiada gading yang tak retak...tiada system yang sempurna, tapi biar maksimal dan nyaman mari kita cari solusi bersama :D:D
Pencet shutter button sendiri, pelajari gambarnya sendiri, bikin kata2 ulasan menurut bahasa sendiri .... yang penting enjoy dan no assumptionya jangan ketinggalan.

terima kasih.

Belum ada komentar