canon luncurkan kamera entry level 1000D, downspek atau upspek kah?

Oleh: Ari Dwi Prasetyo (1744)    16 tahun yang lalu

  0 

canon sepertinya meluncurkan kamera entry level baru dengan seri 1000D dengan nama lain rebel xs, sepertinya setelah minggu2 450D keluar nih.. sungguh aneh.. (namanya saja mirip dengan rebel xsi (450D) hanya dihilangkan i nya)
secepat itukah?
apakah canon 1000D itu downspek atau upspek dr entry level canon 450?
kalau dilihat2..
+body mirip 450D
+sudah ada live viewnya
+lensa kit 18-55is
+prosessor DIGIC III
+memory SDHC

-LCD 2.5"
-titik focus hanya 7 (seperti 350D)
-sensor APS-C 10.1megapixel

di indonesia dibandrol sekitar dibawah 6jtan..
setelah 450D keluar 1000D ini akan menyusul tetapi kenapa sebagian komponennya downspek?? sungguh aneh.. ada yg tau mengapa strategi ini dikeluarkan oleh pihak canon?

ada previewnya disini:
http://www.dpreview.com/news/0806/08061002Canon1000D.asp
http://www.chip.co.id/imaging-devices/canon-meluncurkan-canon-eos-1000d-rebel-xs.html

Belum ada komentar