Oleh: Yadi Yasin (116383) 15 tahun yang lalu
--Topik ini telah dimoderasi oleh Wiwin Yulius, D. Setiadi, Ucok P. Harahap, Yusuf Paulus, david hermandy, Togar Sitanggang dan semua Mods pada 07-04-2009 23:23:46-- --Topik ini juga telah direstui oleh Co-admin R. B. Isworo* pada 07-04-2009 23:23:47-- Seorang programmer bernama Andrei Gratchev secara kreatif berhasil membuat sebuah firware add-on yang disebut Canon Hack Development Kit (CHDK). Firmware ini, yg diciptakan olehnya pada sebuah Open Source Project, menambah kemampuan dari kamera pocket digital Canon kelas PowerShot, sehingga mempunyai kemampuan atau feature "lebih" dari yang sudah ada/built-in pada suatu type PowerShot Jadi misalnya jika PowerShot yg anda miliki sebelumnya tidka memiliki kemampuan menyimpan file dalam format RAW, maka dgn firmware add-on ini, feature itu bisa dimiliki. Berikut sebagian list dari kemampuan lebih yg di berikan oleh CHDK: