Tanya Body Camera untuk Lensa Minolta AF75-300

Oleh: Ery Prasetya (84)    15 tahun yang lalu

  0 

--Topik ini telah dimoderasi oleh Togar Sitanggang pada 30-07-2009 19:43:13--

Maaf nih para senior photografer;

Saya punya Kamera Jadul Minolta Dynax 303si dg Lensa Minolta AF 75-300.
yang mau saya tanyakan adalah :

- Apakah ada body camera Minolta DSLR ( merk lain ) yang compatible dengan Lensa Minolta AF 75-300 tersebut?

- Jika ada typenya apa, spec & pricenya berapa ya?

Mohon Informasinya ya para sesepuh...........


Terima kasih.

Belum ada komentar