(WTA) Membuat studio foto berbasis rumah dengan budget 10-15jt

Oleh: Rhesa Lesmana (1040)    14 tahun yang lalu

  0 

Permisi FNers smua, to the point aja ya langsung.. saya berencana akan membangun sebuah studio di rmh saya.. ukuran ruangan yang tersedia adalah 6mX5mX4m dengan tembok dan dasar warna putih dan tanpa bersudut.. budget yg tersedia berkisar antara 10 hingga 15 juta.. saat ini saya memiliki gadget canon 5dmarkII, dengan lensa 24-70mm.. studio ini dimaksudkan untuk pemotretan product, fashion, dan group shot.. saran dari rekan2 sekalian, dengan kisaran budget 10-15jt, apa saja yg dapat saya beli untuk memaksimalkan studio saya? berapa titik lampu dan merk nya apa, perlu brp background warna, asesoris apa saja yg efisien dan efektif, perlukah boom? trimakasih sekali lagi.. SALAM FN!!!

Belum ada komentar