Do'a Diantara Cahaya Lilin 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seorang warga keturunan Cina tengah menjalankan ritual kepercayaannya didepan lilin-lilin yang menyala di Kelenteng, Bandung, saat tahun baru Imlek tiba.

  • Nilai foto: 17
  • Dilihat: 435
  • Waktu upload: Selasa, 01 Apr 2003
  • Lokasi: Bandung,
Shooting Data
  • Aperture: -
  • Speed: -
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon *
  • Lensa: Canon canon 28-105 f/3.5-4.5 USM *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ferry Wardiman (2905)

21 tahun yang lalu

Komposisi bagus. Sayang orangnya tidak terlihat melakukan aktifitas yang mendukung.

 Goenadi Haryanto (69924)

21 tahun yang lalu

Pada Hari Raya Imlek, di Klenteng, banyak foto bagus yang kita bisa peroleh. Ekspresi orang dalam foto ini bagus, namun elemen api lilinnya terlalu dominan.

 Rochim Hadisantosa (104553)

21 tahun yang lalu

Angle kreatif, ngambil dr celah2 lilin, api lilinnya pun lagi heboh.. orangnya kayak lagi kepanasan :) Buagus! apalagi ada pantulan lilin2 yg lebih banyak di kacamatanya.

 Suryo Wibowo (25088)

21 tahun yang lalu

nice warm color...nice pic..nice theme..but the candles are too big...

 Agus S. (26849)

21 tahun yang lalu

lilinnya gede banget.....

 Akhmad Sutrisno (80477)

21 tahun yang lalu

Bagus, momennya...apalagi kalau tangannya ada di dada.