Kembang Api Raksasa 01 - Pohon Palm 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Irwansyah S (52460)

Saya sempat "menyumpah-serapah" orang Prancis yang mengerjakan fireworks ini. Kok bisa ya, dari "mercon" dibuat kebentuk pohon palm, pakai anak pohonnya lagi?. Ini pertunjukan fireworks disebuah negeri merayakan Independence Day mereka. Tempat fireworks-nya dari tengah laut (ada gundukan tanah), sementara penonton di seberang pantai.

  • Nilai foto: 57
  • Dilihat: 516
  • Waktu upload: Selasa, 06 Mei 2003
  • Lokasi:
Kategori
AbstrakSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: 2.0
  • Speed: 1.5s
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon 500 N *
  • Filter: None
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

21 tahun yang lalu

nice, tp bener krn ada 3 orang foto jd idup, salah satu syarat foto yg memungkinkan dimuat di sebuah media cetak-koran

 Gunawan Wibisono (26231)

21 tahun yang lalu

Ampuh.. ampuh...

 Astri Lestari (2332)

21 tahun yang lalu

Gimana sih caranya moto fire works biar keren gini ???

 Effendi Surjadjaja (6420)

21 tahun yang lalu

Baguss, tadinya saya kira digital effek, ternyata memang tangkapan kamera, serta eksposure yang pas untuk merekam ke Indahan Fireworksnya Perancis itu..

 Barry Kusuma (61780)

21 tahun yang lalu

kalau yang ini no comment deh ^_^ bagus banget..

 Fia Mirtasari (3564)

21 tahun yang lalu

keren banget...

 Yusuf Paulus (31587)

21 tahun yang lalu

Nice shot

 Akhmad Sutrisno (80477)

21 tahun yang lalu

Buagus sekali Mas..suasana malamnya terasa.

 Mustafa K. (5014)

21 tahun yang lalu

Beruntung kamu, foto lebih hidup karena FG yang tiga orang itu. Idem Irfan, kalaulah riak airnya tampak mungkin lebih sempurna.

Hanz Kwan (833)

21 tahun yang lalu

wah wah wah......

heri tranggono (2463)

21 tahun yang lalu

bagus mas pas fotonya

 Irfan A (5369)

21 tahun yang lalu

Nice moment, nice shot. Saumpama riak2 airnya bisa lebih keliatan kayaknya bagus tuh mas, IMHO

 Jessica Wuysang (28887)

21 tahun yang lalu

kirain permainan digital efek merconnya...