Colong-colongan Motret 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Yuliazmi (944)

Masih belajar motret di Fest Kemang, pakai mode auto, objeknya si topi ijo, ceritanya ikutan moto org lagi motret, waktu dijepret eh ada yang lewat

  • Nilai foto: 33
  • Dilihat: 244
  • Waktu upload: Selasa, 10 Jun 2003
  • Lokasi: Festival Kemang,
Kategori
ManusiaSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: F2.8
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm Finepix S602 Zoom *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Rudy Nov (6868)

20 tahun yang lalu

candid jeli

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

bagus... nice shot

 Kuswarjono, SP (177788)

21 tahun yang lalu

Sakno yg kepotong lehernya.

21 tahun yang lalu

unik, aku nggak pernah mikir sampe kesitu

 Agus Sunarto, Suga (12736)

21 tahun yang lalu

jeli....

 Jessica Wuysang (28887)

21 tahun yang lalu

lucu..

 Nusantara Widyandaru, DaruDoanK (5949)

21 tahun yang lalu

tukang foto yang dibelakang lucu ... lensanya masaih ketutup. hehehe

 Gunawan Wibisono (26231)

21 tahun yang lalu

weleh-weleh

 Hedwigus Windarto DA (6626)

21 tahun yang lalu

sayang karena ketutup orang lewat
yang kanan lensanya masih ketutup tuh..

 Indra Dhani (65099)

21 tahun yang lalu

candid ...

Diah Suryani (36)

21 tahun yang lalu

Tajem banget fotonya....coba saya disini pasti ke bidik dech

 Wiratno (11293)

21 tahun yang lalu

akur dengan Bung Bramante...

muljana soekarni (1760)

21 tahun yang lalu

yang kanan kameranya masih ketutup? lucu ya
good try, bakat "nyolong" udah ada (he he)

 Klaudia Reinier Godfried (2810)

21 tahun yang lalu

kok pada ngintip?

Indra D. Prasetya, Depe (1101)

21 tahun yang lalu

Mestinya bisa upload yang nggak ada orang lewatnya, atau ada yang lewat satu lagi nutupin kamera yang di belakang.

21 tahun yang lalu

Saya kok malah suka ada fpregroundnya, jadi kelihatan kalo candid