Senyumnya.... lepas, tanpa beban 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Lagi hunting rame-rame di daerah kota, pas lewat jalan Kali Besar ada seorang anak yang minta dipotret.rn"Kak, difoto donk...." katanya.Seorang anak yang lugu, tanpa prasangka. Malah selesai saya ambil foto ini, ada seorang laki-laki yang menakut-nakutinya, "awas, nanti dijual loh....!"rnUntung anak itu nggak percaya.rn

  • Nilai foto: 49
  • Dilihat: 225
  • Waktu upload: Rabu, 16 Jul 2003
  • Lokasi: Jalan Kali Besar,
Kategori
ManusiaPotret
Shooting Data
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon AE-1 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Lee How (5087)

21 tahun yang lalu

Setuju, ekspressif! Mobil di kiri mustinya dibuang. :)

Adji Pramono (1433)

21 tahun yang lalu

Ekspresinya keren bgt

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

saya suka ekspresinya tapi bg-nya... 'dicrop aja mobilnya' nice shot

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

ekspresinya..

 Indra Dhani (65099)

21 tahun yang lalu

ekspresinya ... setuju dicrop aja mobilnya ...

 Linda P (48214)

21 tahun yang lalu

bagus... gimana kalau ujung mobilnya dicrop aja..?

 Herman Chandra (16264)

21 tahun yang lalu

Jeli, momen pas. Kropping ke model saja dan memainkan DOF lebih sempit mungkin hasilnya lebih siip ya...

 Suryo Wibowo (25088)

21 tahun yang lalu

bagus banget......warna pudar tapi moment tertangkap!!!

 Yuliardy Limengka (15834)

21 tahun yang lalu

wah, salut deh... berarti mbak benerĀ² keliatan oke, sampe dia minta foto... fotonya dikasih ke dia gak?

 Luhut Napitupulu (40664)

21 tahun yang lalu

Lumayan, cuma BG mobil mengganggu dan seandainya object tidak melihat lensa..

 Ary Indra (12247)

21 tahun yang lalu

saya kasih nilai 3 buat kecepatan menangkap senyumnya yang 'bagus' sekali! Coba mbak BG nya di blur?