Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Zachri B. Kumoring (459)
foto siluet pertama, diambil sekitar pukul 7 pagi...terkesan sesak karena ruangnya sempit. Lokasi pd shelter di ujung bukit; sebelah kiri mentok tiang shelter, sebelah kanan mentok dedaunan semak...tenkyu atas kritiknya...
19 tahun yang lalu
Siluet manusianya terlalu besar sehingga menutupi background, cropnya juga terlalu ketat. Anyway foto sunrise yang bagus..salam
20 tahun yang lalu
kalo komposisi orangnya agak kekanan dikit biar ada looking roomnya gimana ya?
21 tahun yang lalu
Idenya OK
nice shot bang zach.....
Cakep, tapi gimana kalau dibuat sisi wajah tidak tampak sempit?
Pemberian judul yg tepat bisa membuat orang tergugah. Coba lagi dgn format horisontal. Coba lagi dgn matahari di depan. Coba lagi dgn focal length lebih pendek.
Setuju ama yang lain soal "sesaknya" ruang karena dominasi siluet yang tidak proporsional. Mungkin bisa disertakan siluet dr pohon/ilalang dibelakang itu lebih banyak sebagai surrounding utk lebih memperkuat siluet yang ada.
siluet yang menarik....
Ide yang kreatif sekali mas!
memaNG KONSEPNYA memunggungi?
menurut saya, manusianya lebih diberi ruang (terutama sisi arah pandang dia, mas. yang ini terkesan "sesak" dan "mentok".
MUndur sedikit lagi bagaimana mas?.
ok siluetnya. awan sedikit mengganggu.
bagus....
Ha... ha... ha.... Judulnya diganti ya Mas ?
Yang namanya nunggu matahari ya nghadapnya ke matahari...
siluet berhasil. sangat tajam. biasanya sediakan ruang lebih besar ke arah pandang object, dalam hal ini ruang sebelah kiri. Bagus banget Pak Zachri
Gimana kalo siluetnya agak kebelakang dikit biar kesannya nggak sempit, but thats great photo
Siluet cantik, terutama rerumputannya. Komposisi yang nggak lazim tapi bagus kok.
siluetnya OK banget sampe bulu matanya...
Bagus..idenya dan warnanya!