The Ceiling 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hai, saya balik lagi kali ini dengan Kamera saya EOS 500N. Saya membuat foto ini pada hari sabtu dimana parakaryawan kantor lainnya libur. Dan pada hari itu ada beberapa karyawan kebersihan yang bertugas membersihkan bangunan termasuk langitgedung dan kalo boleh saya ukur tinggi langit-langit itu lebih dari 7 mtr dari permukaan tanah, dan mereka menggunakan bantuan seperti tangga yang bisa di bongkar pasang. yah bagaimana menurut anda? makasih ya before n after

  • Nilai foto: 25
  • Dilihat: 304
  • Waktu upload: Senin, 21 Jul 2003
  • Lokasi: Thamrin Jakarta,
Kategori
Snapshot
Shooting Data
  • Aperture: 5,6
  • Speed: 60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon 500 N *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 m. wildan (8720)

21 tahun yang lalu

nice shot.

ilham wisnu (349)

21 tahun yang lalu

idem...kurang tajam aja kali yaa...kayaknya gara2 scanner...

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

kurang tajam....

 Anjas I Gunawan (9597)

21 tahun yang lalu

menarik... setuju kurang tajam...

 Linda P (48214)

21 tahun yang lalu

bagus... kurang tajam aja..

 Suparlan (10334)

21 tahun yang lalu

Bagaimana kalau diambil agak ke bawah ?

 Gunawan Wibisono (26231)

21 tahun yang lalu

aduh.... sayang kurang tajam ya...

 Irwansyah S (52460)

21 tahun yang lalu

Kalau dibuat simetris parale dari sisi bagaimana mas, soalnya lotengnya punya pattern.

 Rochim Hadisantosa (104553)

21 tahun yang lalu

menarik, angle dan komposisi bagus, aktivitas terekam jelas. kurang tajam saya rasa karena masalah scanning? Judul bisa lebih menguatkan foto bila menunjuk pada aktivitas yg dilakukan orang, bukan sekedar menunjuk benda 'the ceiling', kan orang itu poi-nya?