Menanti 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hari hari yang bergulir
rnMelengkapi bulan demi bulan
rnKain jendela masih bergoyang
rnTak membawa senyum

rnrnMungkinkah dia akan tiba
rnPada biduk yang akan sampai
rnSeratus mulut menganga
rnDalam batas angan

rnrnHari-hari bergulir
rnDan harappun bertaut
rnAdakah ini akhir mimpi? rn
rn
rnFoto tanpa olahan PS, sebelah kanan di atas garis horizon terlihat samar gunung krakatau (keliatan nggak?)
rnalasan mengapa matahari tidak di tengah?, karena saya juga mau nampilin bayangan g.krakatau di sebelah kanan foto

  • Nilai foto: 98
  • Dilihat: 214
  • Waktu upload: Kamis, 07 Aug 2003
  • Lokasi: Pantai carita, Banten,
Shooting Data
  • Aperture: 11
  • Speed: lupa
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 5 *
  • Lensa: Canon AF 28-90mm *
  • Filter: cpl
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Indra gara (7652)

21 tahun yang lalu

Wahhhhh fantastis warnanya......... apalagi bayangannya, wow....

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

oh itu gunung krakatau ya :) pasti yang pulang duluan nggak dapet momen yang seperti ini ya mbak... great shot

 Linda P (48214)

21 tahun yang lalu

bagus mbak... indah

 Ucok P. Harahap (40158)

21 tahun yang lalu

Ide.... ambil refleksinya saja. Trus, pasang terbalik

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

cantik sekali mbak... ini foto dari gathering mbak?

 K Wijaya (9411)

21 tahun yang lalu

uhhuhuhu refleksinya lebih menarik daripada sunsetnya ... (my point of view)

Reza Nasution (1975)

21 tahun yang lalu

saya usulkan utk menggeser angle shg mthari gak di tengah dan horizon bisa lbh clear

 Toto Santiko Budi (8358)

21 tahun yang lalu

nuansanya bagus, tapi siluetnya agak numpuk..

 Indra Dhani (65099)

21 tahun yang lalu

Sangat baik secara artistik dan sempurna secara teknis

 Ismurtyanto TN (16103)

21 tahun yang lalu

iya iya... keliatan tuh krakataunya. gimana kalau hunting sunset ke belitung sekalian?

 sophan wahyudi (2387)

21 tahun yang lalu

Muuaaannthaabb....

 Benny Asrul (55279)

21 tahun yang lalu

cantik.. refleksinya bagus sekali...

Muhammad I. Zikri (290)

21 tahun yang lalu

Lumayan.

 Yusuf Paulus (31587)

21 tahun yang lalu

good shot..

 Irfan A (5369)

21 tahun yang lalu

iyah, matahari kurang centris .. sweet poem..

 Agus Setiawan (12714)

21 tahun yang lalu

Bagus lah untuk sebuah kamera pinjaman :D Udah bisa bikin puisi lagi :D Matahari agak nanggung posisinya, ditengahin pas sekalian, ato minggir sekalian (1/3)

 Setiadi Darmawan ,kiat (90413)

21 tahun yang lalu

keren bgt

 Andreas Darmosaputro (18715)

21 tahun yang lalu

indah mbak

 Agus S. (26849)

21 tahun yang lalu

saya suka puisinya,,fotonya bagus.

 Kristupa W Saragih (176444)

21 tahun yang lalu

Fotonya sunset yang bagus Well composed Kredit fotonya nggak ditambahi inisial "YP"? :D

 Wiratno (11293)

21 tahun yang lalu

4 Tu deh, bagus banget sih. Salam

 Apif M. Hajji (33644)

21 tahun yang lalu

lukisan sunset yg cantik!!