Teratai (1) 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Apakah cropingnya sudah cukup atau malah kebanyakan? Aslinya lebih lebar sedikit sehingga air potnya terlihat.rnSoal nama, sudah lihat kamus, teratai itu bagian dari keluarga water lily (http://www.books.md/L/dic/lotus.php Lotus: A name of several kinds of water lilies; as Nelumbium speciosum, used in religious ceremonies, anciently in Egypt, and to this day in Asia; Nelumbium luteum, the American lotus; and Nymphaea Lotus and N. Caerulea, the respectively white-flowered and blue-flowered lotus of modern Egypt, which, with Nelumbium speciosum, are figured on its ancient monuments). Singkatnya, tukang kembang nyebut ini 'terate', saya nurut aja ;-)rnBuat HR dan semuanya, terima kasih atas kritik dan sarannya.

  • Nilai foto: 91
  • Dilihat: 314
  • Waktu upload: Jumat, 22 Aug 2003
  • Lokasi: Senayan,
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: F/4
  • Speed: 1/60 Autom
  • ISO: 0
  • Lensa: Olympus *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Darwis Fadhli (17444)

20 tahun yang lalu

Foto ini benar2 menimbulkan kesan segarrr... Technically everything is ok..

 Yustinus Waruwu (2371)

20 tahun yang lalu

aku suka, dan sangat sempurna secara keseluruhan... 3tu

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Dari segi komposisi sdh baik dan seimbang serta fokus cukup tajam dan pencahayaannya sdh pas, warna cukup tajam. Good shoot.

 Jessica Wuysang (28887)

20 tahun yang lalu

yup cropp'nya ketat sekali dan rada redup yah? saya suka dengan bulir2 air di atas daun...imho

 Natalia Indrijaya (2490)

21 tahun yang lalu

nice...aernya terlihat jelas...

 Ray Dave (25060)

21 tahun yang lalu

saturasi warna kurang dikit lagi ..

 Anton Bayu Samudra (2553)

21 tahun yang lalu

Tajam dan alami,BG lebih sedikit gelap mungkin lebih ok!

Hanindyo Notohatmodjo (35)

21 tahun yang lalu

warna dan airnya membuat foto ini begitu hidup

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

wow... warnanya cakep... good macro

 Mohamad. Yusufmbo (3895)

21 tahun yang lalu

Oh..ini dia namanya teratai ya???..cantik nian

 V. Utami (7548)

21 tahun yang lalu

Cantik, jernih... Warnanya kurang keluar.

ferdinanto (33)

21 tahun yang lalu

detail and pas

H. M. Zamrudin S. (1170)

21 tahun yang lalu

Ini sudah cakep sekali. Kalo crop-nya lebih lebar kali lebih asyik tuh, seluruh bagian atas bunga keliatan.

Hadi Rusiah (1588)

21 tahun yang lalu

ok, cuma komposisi terlalu tengah. btw, kalau ngga salah ini bukan teratai (lotus) tapi water lily.

 Indra Dhani (65099)

21 tahun yang lalu

komposisi oke... hanya warna...

 Triyudha Ichwan (33106)

21 tahun yang lalu

cropp terlalu ketat warnanya kurang kontras nice shot

 Abdul Aziz (13345)

21 tahun yang lalu

warna muda, ceria, dan gairah...

 Kristupa W Saragih (176444)

21 tahun yang lalu

Detailnya relatif tajam DOF sudah tepat Sayang sekali warnanya terlihat terlalu pucat

 Muhammad Taufiq (22933)

21 tahun yang lalu

Buagus, tajem, suegerrr... Jadi kepengen jadiin lalapan... enak kali..

 Valens Riyadi (22589)

21 tahun yang lalu

Kalau saja warnanya lebih menyala sedikit lagi.....

 Wiryo Hartoyo (29082)

21 tahun yang lalu

Wuah warnanya.... segerrrrrrrr

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

kurang tajam dikit... airnya menambah bunga terlihat indah

Astu Adhyaksa (950)

21 tahun yang lalu

Warnanya Keluar dan menonjol, fokusnya tepat butiran airnya yg bikin seger suasana...great job