Perjalanan Masih Jauh 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seorang Dayak Meratus melintasi sungai Amandit Loksado menggunakan rakit bambu (bamboo rafting) menuju Kandangan, ibukota kabupaten Hulu Sungai Selatan yang berada di hilir sungai. Perjalanan dari hulu ke kota memakan waktu sehari ber-bamboo rafting. Warna air sungai hijau karena refleksi hutan bambu di pinggir sungai.

  • Nilai foto: 179
  • Dilihat: 423
  • Waktu upload: Minggu, 24 Aug 2003
  • Lokasi: Pegunungan Meratus,
Kategori
Pedesaan
Shooting Data
  • Aperture: f 8
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 5 *
  • Lensa: Canon 70-210 mm USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ambar Briastuti (1259)

19 tahun yang lalu

hijaunya tambah bikin nuansa

 Zuhaidah Hanik (3539)

21 tahun yang lalu

foto yang cantik

 Amir Sodikin (2539)

21 tahun yang lalu

Ah aku juga ngaplod foto lawas lagi ah....hehehehe....pemilihan saturasi warnanya ok!!!

 Chandra Prasasta (8569)

21 tahun yang lalu

anglenya keren, pose org dayaknya sangat mendukung

 Toto Santiko Budi (8358)

21 tahun yang lalu

..an essay..

Chayadi Sarpin (1574)

21 tahun yang lalu

Keren, tajam

 Alfa Brillian (2409)

21 tahun yang lalu

just great!

 Yuliardy Limengka (15834)

21 tahun yang lalu

bercerita

 Apif M. Hajji (33644)

21 tahun yang lalu

wow!!...dia ber-bamboo rafting seharian penuh sendiri Mas?...

21 tahun yang lalu

kurasakan aliran darah yang mengalir melewati nadi tangan,.. kaki.. dan hinggap di jantungku biarkan ku sentuh alam Mu dengan cintaku biarkan ku bela ciptaan Mu dengan senyum kerinduan ku pada MU

 Suryo Wibowo (25088)

21 tahun yang lalu

wah bagus sekali mas.... ajarin dong...

 Yusuf Paulus (31587)

21 tahun yang lalu

good shot..

 Sumardi (3518)

21 tahun yang lalu

hijau khas Indonesia.

 Tiko Arisetiyarto (5315)

21 tahun yang lalu

warna2 cantik..komposisi pas

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

komposisi yang menarik.... warnanya ok juga

 Rio Adrianto Yudhi Satrio, Tret Tret Potret (30259)

21 tahun yang lalu

cakep euy.........

 Wiryo Hartoyo (29082)

21 tahun yang lalu

Nice shot....

Arthur Gideon (1208)

21 tahun yang lalu

Eksotis. Indonesia memang indah

 Subianto A. (12345)

21 tahun yang lalu

bagus

Ragil Supriyono (294)

21 tahun yang lalu

cantik kak

 Tan Thiam Kie (48156)

21 tahun yang lalu

Cantik

 Dedi Rosadi (3024)

21 tahun yang lalu

Suasananya terekam baik. Ada yang low angle nggak, kali-kali dgn adanya hutan bambu kesan nature bisa lebih kuat.

 Gunawan Wibisono (26231)

21 tahun yang lalu

Ah.. biar foto yang bicara....

 Yen Sindo Boentoro (8540)

21 tahun yang lalu

refleksi ijo nya nggak kuatttttt

 Irwansyah S (52460)

21 tahun yang lalu

Bagaimana kalau BG pohon dibelakang sana dimasukkan ke frame.