SIMBIOSIS 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

SAYA SUKA DAN MASIH BELAJAR MOTRET MALEM, PAS JAM 23:30 FOTO INI SAYA JEPRET. SIMBIOSIS YANG SAYA MAKSUD ADALAH, SISI SALING KETERGANTUNGAN ANTARA TUKANG BECAK DENGAN ADANYA PASAR GEDHE SEBAGAI URAT NADI PERDAGANGAN DI SOLO

  • Nilai foto: 21
  • Dilihat: 159
  • Waktu upload: Kamis, 04 Sep 2003
  • Lokasi: pasar gedhe Solo,
Shooting Data
  • Aperture: 8
  • Speed: B 10 detik
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon FM10 *
  • Lensa: Nikon 35-70mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

21 tahun yang lalu

oke

 D. P. Dana (11384)

21 tahun yang lalu

Mungkin sudut pengambilan bisa dipilih yang lainnya supaya lebih menarik dan sesuai dengan tujuan.

 Triyudha Ichwan (33106)

21 tahun yang lalu

memang serba salah ya, mau gedungnya terekam, lampu2 sekitarnya OE, mungkin arah bidik geser ke arah kanan lagi dan jadikan becaknya FG dari gedungnya, mungkin hal itu bisa menghindari lampu yang di atas becak

 Wiryo Hartoyo (29082)

21 tahun yang lalu

Oh.. Solo City.. AGak OE bagian kanan...

 Muhammad Taufiq (22933)

21 tahun yang lalu

bagus.. tapi sebelah kanan seperti terbakar..

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

cahaya dikanan terlalu keras...

 Heri C., Winale (5653)

21 tahun yang lalu

tripodnya kelihatan tidak benar2 horisontal, sedikit OE di kanan.

 Yuliardy Limengka (15834)

21 tahun yang lalu

idem mas hilman...

Arfandi Hutasuhut (514)

21 tahun yang lalu

cukup bagus, cuma sayang cahaya diatas becak cukup menganggu

 Hilman Patria (18646)

21 tahun yang lalu

nice shot.. poi nya di pertegas, imho..:)