BMW 745h 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Pemula dalam bidang fotografi. Ini adalah foto sein lampu kiri belakang BMW 745h berbahan bakar hydrogen. Foto diambil di Verkehrszentrum-Deutsches Museum, Munchen. Saran, kritik dan komentar diterima dengan senang hati.

  • Nilai foto: 45
  • Dilihat: 250
  • Waktu upload: Sabtu, 25 Okt 2003
  • Lokasi: Munich,
Kategori
Transportasi
Shooting Data
  • Aperture: f/2.9
  • Speed: 1/59 s
  • ISO: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Fahmi Arif (243)

20 tahun yang lalu

maaf, kurang senang dengan cahaya putih diatas bumper...

 Kikin Hamzah Mutaqin (19706)

20 tahun yang lalu

Tajam dan mengkilat

Reza Malik (320)

20 tahun yang lalu

Bagus , Tapi objeknya kurang menarik ...

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

tajam dan keliatan mengkilap... ayo upload lainnya

 Andreas Darmosaputro (18715)

20 tahun yang lalu

cakep, bayangan (bukan refleksi) di sisi mobil agak mengganggu IMHO

 Yen Sindo Boentoro (8540)

20 tahun yang lalu

spt yang lain bilang salut buat ketajamannya... hanya objek utama kurang menarik in my humble opinion loh salam kenal juga dari berlin !

Shofian N K (16876)

20 tahun yang lalu

Tajam

 Raja Oloan Tumanggor (43226)

20 tahun yang lalu

Suka objeknya yg unik. Tajam. Setuju usul Adi dan Sandy, dicrop bagian bawah lagi shg menjadi format panorama yang lebih elok dipandang...IMHO. Kita tungguh upload berikutnya. Salam kenal.

Mario Da Vincent (1380)

20 tahun yang lalu

Tajam, bagus

 Adi Ganda Wijaya (5025)

20 tahun yang lalu

menurut saya krop lebih ketat lagi aja.

 iing Gunawan, sidoel (27236)

20 tahun yang lalu

bagus mobilnya mas :) ini camera digital yah? nga perah denger saya bayangan di mobil rada mengganggu yah menurut saya IMHO

 Ria Armunanto (15026)

20 tahun yang lalu

Tajam mas Lutfan, tapi gelap bag kiri bawah agak menggangu... Mungkin saran mas Sandy dapat dipertimbangkan ....Upload terus pantang mundur ....

Eko Fariadianto (621)

20 tahun yang lalu

Bagus....salam kenal...:)

erry nieda (183)

20 tahun yang lalu

Lebih mantap kalau yang diambil knalpotnya saja

 Judhi Prasetyo. (38908)

20 tahun yang lalu

Bagus. Coba longshotnya. Ditunggu upload foto selanjutnya!

 Rd.Sandy Syafiek (30526)

20 tahun yang lalu

bagus,tapi saya kurang sreg dengan komposisinya..gimana kalo di crop panorama,menyisakan lampunya saja...semoga berkenan..

Aryoso Nirmolo (1273)

20 tahun yang lalu

Lutfan ... kinclong banget ...