Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Thomas Yoga (7906)
Ini bukan reloaded lho, soalnya waktu dan anglenya beda dg yang terdahulu. Mengoptimalkan C-PL untuk contrast enhancement, masih ditambah dengan green channel adjustment di PS untuk memunculkan warna hijau daun di FG, soalnya suer (!) saat diambil warna rumput di FG kelihatan hijau cantik tapi waktu dilihat hasil jepretannya di monitor kok ilang ya, jadi gelap dan kehilangan detil. Thanks to PS.rnrnoiya, banyak yg ngasi saran bag bawah di-crop dikit, thanks. tp saya pengen nangkep hijau detil di FG, soalnya saya pikir selama ini foto sunset kok miskin warna, ini mumpung warnanya komplit, saya tampilin smua.
21 tahun yang lalu
Komentar saya masih sama dg foto terdahulu : "Senja yang lain dari yang lain, ada warna biru, merah dan hijau". Tapi awan gelapnya agak kurang enak dipandang yah.
Indah sekali. Suka awannya. Idem dengan Pramana, bagian bawah dicrop lagi.
Menawan...Bang
indah sekali, bagian bawah dicrop lagi aja
bagus kak, rada mirip awannya sama saya, great pic man
Kelebihan penggunaan cpl memang terlihat jelas, langit dan awannya lebih 'berkarakter', sayang agak gelap di monitor saya. Nice shot !
Cantik suasananya
Warna senja yang indah
Cantik sekali awannya, nice moment
cntik sekali, awannya 3 layer warnanya bagus kak
indah sekali, depan di "fill in" ya salam !
Bagus sih, cuman FG-nya gak keluar warnanya
bagus namun saya sangat tertarik dengan FG nya, terekam manis,
cantiknya... nice shot...
Senja yang indah
Bagus, gimana kl bag bawah dicrop dikit ?
Bagus sekali ...