NgObeng 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Tiwi Joewono (1851)

ngobeng adalah kerja gotong royong masyarakat Trusmi untuk suatu acara hajatan. pengobeng perempuan biasanya mengenakan sarung batik serta membawa pisau untuk memasak. setelah selesai acara hajatan, setiap pengobeng mendapatkan berkat yang berisi nasi, lauk-pauk dan kue-kue.
rnfoto ini diambil ketika mereka sedang antri mendapatkan berkat. minjem lampu kilat untuk nolong keadaan sekitar yang agak gelap.

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 259
  • Waktu upload: Senin, 22 Des 2003
  • Lokasi: cirebon (#11#),
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon AE-1 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Rifki Zimah (1507)

19 tahun yang lalu

komposisinya keren banget,tampaknya ada sedikit pantulan lampu kilat tapi saya sangat suka sama foto ini.

 Johnny Santoso (62070)

19 tahun yang lalu

Idenya bagus.. disajikan secara unique.. dare to be different.

 Yoga Raharja (38350)

19 tahun yang lalu

Kreatip Joe... Kalo versi warna kali ok juga, karena jadi colourful ama warna n corak kainnya.. nice shot !!

 Ari Harisman (29035)

19 tahun yang lalu

Komposisi jeli. Ada versi colournya? Salam.

 Indra gara (7652)

21 tahun yang lalu

Idenya bagus sekali mbak....

 Ilias Irawan (57864)

21 tahun yang lalu

imho: foto yg artistik sekali. Tidak biasa cara pengambilan dan focus dlm pengambilan obyek. Saya salut! Salam....

Shofian N K (16876)

21 tahun yang lalu

Jeli...

 Louis Iskandar (7536)

21 tahun yang lalu

mbak tiwi jeli ya... motivnya bagus... framenya juga cocok..