Melaut 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

herrytjiang (1103)

Senja telah tiba , waktuku telah tiba mencari nafkah untuk anak-anak ku....

  • Nilai foto: 62
  • Dilihat: 247
  • Waktu upload: Senin, 29 Des 2003
  • Lokasi: serang, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
ManusiaNature
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F90X *
  • Lensa: Nikon 70-210mm f/4-5.6 D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

siluet dan warna langitnya menawan

 Danny (13075)

20 tahun yang lalu

siluet yang menarik,agak crowded

Ari Karyadi (782)

20 tahun yang lalu

nice siluet dan tajam juga warnanya

 Subianto A. (12345)

20 tahun yang lalu

indah suasananya......cantik warnanya...

Ferry M. Simatupang (2448)

20 tahun yang lalu

silet yang bagus sekali.

 sofian wangsa (22731)

20 tahun yang lalu

waduh..suasananya cakep bener.langit dan mataharine cuantik ee..

 Ferry Gunawan (11576)

20 tahun yang lalu

Cakep warna. Keramaian dengan tiang-tiang kapalnya boleh juga.

20 tahun yang lalu

komposisi warna baik sekali, hanya object lautnyanya sedikit kurang tajam atau mungkin terlalu gelap jadi terlihat agak kurang jelas detailnya, mungkin bisa di pertajam dg PS imho

Monique Audrey (1900)

20 tahun yang lalu

mataharinya cakep banget. kuning bersinar.
sayang lensanya keciprat air yach, jadi cacat sedikit siluetnya

 Yusi Ananda (35432)

20 tahun yang lalu

komposisi dan saturasi warna yg meminta perhatian.nice!

Muhammad Suhada (1738)

20 tahun yang lalu

warnanya itu lho...sangat mengagumkan, sayang sedikit cacat di dekat dayung...

 Dian Akhtar (36066)

20 tahun yang lalu

ada sedikit bagian tidak bersih (agak putih) disebelah kiri, tapi tidak mengurani keindahan foto ini. Warna sungguh bagus. Siluet cantik. Langit menawan.

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

nuansa sore yg begitu menarik dengan komposisi dan angle yg cantik.. nice shot.. bagus , Her

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

warna langit dan air keemasan yang indah