Cikasur Sun Shine 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

M Arif Eko N (818)

Ini Adalah pos II pendakian Gunung Argopuro yang merupakan bekas lapangan terbang peninggalan jepang.

  • Nilai foto: 36
  • Dilihat: 399
  • Waktu upload: Sabtu, 03 Jan 2004
  • Lokasi: Gunung Argopuro, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon A-1 *
  • Lensa: Canon canon 28 mm *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Kusuma Adi Ningrat (13289)

20 tahun yang lalu

disini dulu kamera saya ketinggalan.....:(

 M. Jeffry Hanafiah (4833)

20 tahun yang lalu

bagus.. backlight tidak membuat bagian depan menjadi gelap.. good shot.

 iing Gunawan, sidoel (27236)

20 tahun yang lalu

waduh sayang banget langitnya nih wash out

 Herumanto Moektijono (15429)

20 tahun yang lalu

Moment,komposisinya sudah pas sekali...sayang kurang tajam....

 Abdul Rahim (17327)

20 tahun yang lalu

nice backlight... nice shot too...

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

lightingnya yg saya suka...sayang sedikit kurang tajam..bagaimana kalau bagian kiri dicrop sampaai kaki rumah paling kiri... supaya POI nya ada di orangnya....

St. Ardo Winoto (270)

20 tahun yang lalu

komposisinya pas. back light ya?

Wiriadi Wangsa (1976)

20 tahun yang lalu

hmm... kalau sinar matahari yg mau di-highlight, jelas kurang berhasil karena terhalang gubuk, lagipula ambilnya kesiangan (sinarnya sudah terlalu kuat). kalau yg di-highlight gubuk, kemah, & orang, juga kurang berhasil karena detailnya "tercuci" sama sinar matahari. imho :)

 Andry Dilindra (10484)

20 tahun yang lalu

sebenarnya foto anda menarik, tetapi, pencahayaannya membuat foto anda menjadi sedikit gelap karena bayangan rumah menutupi nya (pada bagian depan), coba mengambil angel lain, IMHO. selain itu, foto anda terlihat kurang tajam, mgkn proses scan atau cetak yang membuat foto anda demikan. IMHO. salam kenal...

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Cukup baik pengambilan gambarnya terutama backlightnya, komposisi sdh pas, good shoot!