Anggrek 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Saya terus terang saja, dlm. pengambilan expose ini hanya menggunakan cahaya matahari saja, retouching PS. Lensa makro canon 50 mm. Jadi hasilnya ya spt. ini, komposisi sdh. saya atur sedemikian rupa. Dan terima kasih atas kritikan dari teman2 fotografer, utk. itu silahkan rekan2 utk. memberikan kritik atas hasil foto ini. Terimakasih!

  • Nilai foto: 227
  • Dilihat: 658
  • Waktu upload: Kamis, 29 Jan 2004
  • Lokasi: dekat rumah teman, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon *
  • Lensa: Nikon nikon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Bartian Rachmat, BaRT (355)

19 tahun yang lalu

Warnanya bagus, kelihatan genjreng. Cuma kayaknya lebih sip, kalau backgroundnya dibikin hitam. Dan kayaknya fokusnya lebih enak kalau jatuh di daerah putik & benangsarinya yaa .... keep loading.

R.Satriyaji, Gorji (1193)

19 tahun yang lalu

wuih...colorful..!! keren mas...psychedelic banget warnanya..hehehe

 Endang Darmawan, karto (13404)

19 tahun yang lalu

bagus ... cuma kok rada over dikit deh ...

eko pangsit (492)

19 tahun yang lalu

komposisi warna n bentuk siip sayang warna terlalu tajam n grainy,btw siip lah

 Johnny Suwandy (11371)

19 tahun yang lalu

iya setuju sedikit oversaturated... overall sih bagus!

Deni Iskandar (2152)

19 tahun yang lalu

full color. mantap mas..

 Nandi Dharma (18821)

19 tahun yang lalu

warna nya ok neh, berani .... nice colour bung ben

 Ode Ilham (4880)

19 tahun yang lalu

Bagus..mas.....cuma kayaknya...terlalu sharp,,,,tapi aku suka kombinasi warnanya

Adam Juneau (3087)

19 tahun yang lalu

the colour seems soooooo bright... i love it

rocky Rouw (215)

20 tahun yang lalu

saya suka warnanya, cantik. tapi mas coba kalo fotonya agak ke atasan lagi biar anggrek yg diatas gak kepotong... mungkin lebih bagus

 Carolineryca (27111)

20 tahun yang lalu

wahh colourful bgt nih mas..sayang BG ga blur.. nice macro salam

 Harto Basuki (4082)

20 tahun yang lalu

Saya suka kontras warnanya.... kok jarang buat yang beginian lagi Bang Ben... motret model terus asik sekarang =)

Erik Eneddy (985)

20 tahun yang lalu

warna nya udah bagus, tapi kayaknya kurang lembut gitu.. =)

 Andre Robbyanto (7157)

20 tahun yang lalu

Wahh.. komposisi warnanya ciamik! sharpnya juga okay.. Great sHot Man! -salam-

 Purwanto Subroto (12667)

20 tahun yang lalu

Suka dgn warna-warninya.....menarik dan artistik

Agung Perdana Tunggal Siregar, PTS (826)

20 tahun yang lalu

full colour bgt...komposisi menarik nice shoot...ntar ajarin saya yah mas.

Liza Muthia,ietja (1120)

20 tahun yang lalu

IMHO walau blur dll tp ini unik skali spt lukisan- mana nih foto bunga lainya ??? ;)

Sara Dhewanto (248)

20 tahun yang lalu

Segar, very eye catching

 Nicko Darwis (23828)

20 tahun yang lalu

konsepnya kreatif bener..komposisi ok..warna menantang...sip

Muhamad Yunus (384)

20 tahun yang lalu

eye catching pak Beben! warnanya hidup dan kontrasnya asyik dipandang...iya siih agak2 grainy, tapi overall it's a good photo.

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

cakep warnanya, Ben!

Andry Isa Aldhuhri (927)

20 tahun yang lalu

Menarik, tetapi kehilangan naturalnya, mungkin kebanyakan di PS. Salam

Akhmad Hadi Susanto, Anto (2042)

20 tahun yang lalu

Keren mas.. warna2 bisa contrast gitu ya. Kalau saya nggak mungkin kalau nggak pakai PS untuk take ini.. salam.

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

warna dan pencahayaan menarik,.. salam

 Soegi Hartono (2031)

20 tahun yang lalu

Dari segi komposisi menurut pendapat saya sdh baik dan benar, fokus tajam serta pencahayaannya sdh pas, warna tajam, good shoot.