::Anak Musi v.3.0:: 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Beginilah anak musi ketika mandi, mereka jarang bahkan hampir tak pernah di kamar mandi. Mereka lebih menikmati derasnya sungai, ketimbang menikmati alunan gayung...demi...gayung...

Kategori
ManusiaPedesaan
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/500
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 4500 *
  • Lensa: Nikon nikon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Oktavia Sukma Burnama (55626)

20 tahun yang lalu

Nice siluet.... Warna mantab....

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

biru dan siluet bagus

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

kalau bisa lebih terang lagi, mungkin akan lebih menarik

 Noor Syamsi (25078)

20 tahun yang lalu

Jeli,cakep. yang mandi orangnya panjang yah? soalnya badannya dah timbul kakinya baru nyemplung.. he,,he,,hem,,,,,

 Moga Destino (7794)

20 tahun yang lalu

POInya kurang jelas, anak2nya kurang porsinya... IMHO..

Max Pohan (1045)

20 tahun yang lalu

Good shot, pak Ferry.

 Rizaldi K. Ridwan (6314)

20 tahun yang lalu

suka banget sama framing dan sudut pengambilannya ... lighting juga pas ...