"Bunga Api (2)" 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

dede sutisna (202)

Pengambilan gambar di kamar gelap. saran dan kritiknya sangat dinantikan. slam !

  • Nilai foto: 20
  • Dilihat: 224
  • Waktu upload: Sabtu, 21 Feb 2004
  • Lokasi: studio, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Abstrak
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: BRAUN DN-60 *
  • Lensa: Nikon 80-200mm *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Pandu Kharisma (3239)

19 tahun yang lalu

Extreme Composition. Gila!

Vandeigha (511)

20 tahun yang lalu

Fotonya memang abstrak, namun pemilihan kembang apinya yang kurang cocok. Kan ada kembang api yang warnanya biru dan hijau. Pasti akan lebih abstrak lagi. Jika sumber api anda tempatkan disudut atas kanan atau sudut atas kiri, sehingga komposisi bunga apinya menjadi diagonal, nanti akan saya beri nilai 3TU. Saya janji deh.

 Ignatius Wibowo (4653)

20 tahun yang lalu

Keren mas... pancaran cahayanya bagus

 Robby Suharlim (4441)

20 tahun yang lalu

konsepnya cukup menarik foto yang unik dan bagus kayaknya POInya terlalu ke pinggir deh IMHO loh. salam kenal.