Floating in Composition 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Adi Kurniawan (1324)

Eksperimen hari ketiga. Mohon komen dan saran.rn
Silakan lihat foto-foto lainnya di folder Air.rnrn


Date Time Original: 2004:02:18 11:12:46rn
ISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 33
  • Dilihat: 143
  • Waktu upload: Minggu, 22 Feb 2004
  • Lokasi: Bukit Gombak, Singapore
Kategori
Abstrak
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Vandeigha (511)

20 tahun yang lalu

Untuk foto Abstrak memang tepat sehingga sulit diterka, kayaknya bola pingpong yang dicat biru, entah ya entah nggak, pokoknya abstrak deh. Speed 1/1000 dengan f/11?. cuaca cerah benar kan?. Background yang blur, sebaiknya dihilangkan saja (crop bagian kanan sampai batas bibir baskom).

Andri P. Rivai (3553)

20 tahun yang lalu

Kreatif, idenya cakep, komposisi ok, warna keren, cuma yang kanan agak mengganggu dan rada grainy di monitor saya IMHO

 Fajar Widharta (7360)

20 tahun yang lalu

spectacular water drop (jump?)....

 Henry Samudera (39620)

20 tahun yang lalu

kurang gede dikit atasnya, terlalu panorama menurut saya, itu karena butir air ada pada posisi spt yg ada. jadi terasa agak tanggung, kalo da ruang lebih diatas butir air tsb saya rasa lebih seimbang komposisinya, imho.

Hengki Julie (729)

20 tahun yang lalu

nice time ! man

 Dita Primanti (9556)

20 tahun yang lalu

Komposisi dan warnanya bagus. tapi kok kurang tajem ya? padahal speednya tinggi, apa fokusnya yang meleset? btw C4000Z bagus juga bisa sampe f11 :O

 paul dinardi (19489)

20 tahun yang lalu

bagus komposisi dan idenya...tapi blurry ya

 Budi Rachman (8679)

20 tahun yang lalu

Kreatif.. sayang terlalu kecil dan agak blur

. K . (1693)

20 tahun yang lalu

dah bagus tapi kok kurang sharp ya kayanya...

christine soemantri (40)

20 tahun yang lalu

kok yang kanan rada ganggu ya??

Patrick Karmadi (1790)

20 tahun yang lalu

Idenya cemerlang mas. Cuman di monitor saya gambarnya keliatan agak grainy ya? Mungkin juga gak sih.

 Benny Asrul (55279)

20 tahun yang lalu

saya suka dengan pemilihan format panorama.. background di kanan sedikit ramai (imho)... nice colors