Morning Silhouete 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Krida Meita R (1410)

Foto ini diambil pas di pantai Sendang Biru. Segitiga yang keliatan itu sebenarnya adalah moncongnya kapal.

  • Nilai foto: 13
  • Dilihat: 223
  • Waktu upload: Minggu, 22 Feb 2004
  • Lokasi: Malang, Jawa Timur, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Braun *
  • Lensa: Braun 28-70mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Parulian B.B,roels (391)

20 tahun yang lalu

idem ama yang laen

 Kenvin Pinardy, Ken (76729)

20 tahun yang lalu

sayang siluetnya kurang jelas...

Eko W. Sephartanto, koi (1803)

20 tahun yang lalu

Kurang tajam mas ... and POI-nya gak tertangkap jelas.

 Rudy Nov (6868)

20 tahun yang lalu

tak tajam

 masbaz (39152)

20 tahun yang lalu

Setuju. Obyek kurang terekam dengan jelas. Fajar memang harus lebih sabar dari sunset, karena warnanya kurang kuat. Ambil lebih lambat (?)

Aditya H.Widodo (324)

20 tahun yang lalu

sayang sekali kwalitas fotonya tidak tajam dan POI nya kuran nyata.

 Iwan Setiyawan (8421)

20 tahun yang lalu

idenya udah bagus, untuk foto siluet sebaiknya cari objek yang bisa terbentuk bagus dan jelas walau hanya terlihat bayangannya. objek perahu untuk siluet juga menarik tapi usahakan mengambil sudut pandang yang bisa menampilkan bentuk perahu tsb. untuk foto Anda mungkin bisa geser ke kiri sedikit dan angle agak ke bawah...selamat belajar

 Ferry Gunawan (11576)

20 tahun yang lalu

Saya suka warna-warna fajarnya yang syahdu. Tapi bentuk siluetnya sendiri kurang kuat imho.