Menemani di Alam Sana 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Bunga anggrek tanah menghiasi makam cina. Ditanam oleh kerabat untuk kenangan bagi yang ditinggalkan.
PS: olah frame.
Date Time Original: 2004:02:29 10:34:06. ISO speed: 100. Kecepatan dan Diafragma Auto Kamera. Thanks for critics and commentrn

  • Nilai foto: 45
  • Dilihat: 204
  • Waktu upload: Sabtu, 06 Mar 2004
  • Lokasi: Cimanggis, Depok, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/350
  • ISO: 0
  • Kamera: Kodak DX 3900 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Vandeigha (511)

20 tahun yang lalu

Kreatifitas anda sangat bagus, hanya saja mungkin terlalu berlebihan sehingga rasanya pigura sebagai framing kurang mengesankan. Komposisi subyek dan warna cukup baik.

 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

suka menikmati warna warninya...terasa kesejukan di sana...well done.

Frand Tia (763)

20 tahun yang lalu

Overall is a nice work. Wish that you can sharpen the flower and bring the color of the flower up. I think you can easily do it PS. Got to give you the credit for putting so much work in it. Salam.

 Subianto A. (12345)

20 tahun yang lalu

penataan fotonya bagus, enak dinikmati.......btw, lebih tajam lagi

Mamiek Trijoko (785)

20 tahun yang lalu

kurang tajem dikit.....anyway.....It's very good pic

 aji setiaji (7051)

20 tahun yang lalu

framingnya ganggu mas, dan aga kurang tajam objek sebenernya ,imo

 Ani Sekarningsih (70437)

20 tahun yang lalu

Cantiknya.... kreatif olahannya, Mas

 Maria Oktavina FarFar,RIA (10200)

20 tahun yang lalu

cantik bunganya kak... cuma kurang tajam sedikit...:)

 Goenadi Haryanto (69924)

20 tahun yang lalu

Design grafisnya lebih menonjol dibandingkan fotografinya.

 Nur Muhammad Yasin (7763)

20 tahun yang lalu

baca judulnya jadi agak merinding nih Pak Ade..hehehe...framingnya enak diliat..bunganya juga cakep bos..gut gut gut...:)

 Gadang B. Susetyo (9995)

20 tahun yang lalu

warna dan komposisinya ok.. diframing gitu kesannya spt justru bunganya yg almarhum.. hahaha.. nice shot..

Desianto Fajar Wibisono (219)

20 tahun yang lalu

Framingnya cukup unik. Coba fokusnya lebih tajam sedikit, pasti lebih bagus. Good!