Penantian Sunyi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ISO 100rn
rnWarna Sephia hasil setting dari Kamerarn

rnMenanti...rn
rndalam sunyi, sepi, sendiri..rn
rn
rnSemua komentar, kritik dan masukkan sangat saya harapkan dari rekan-rekan semua. rn
rnTerima kasih !

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 238
  • Waktu upload: Selasa, 18 Mei 2004
  • Lokasi: Nordenham, Germany
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Lensa: Konica Minolta Built-in / Standard *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 yohanes candra saputra (3765)

20 tahun yang lalu

bagus ni mas Sindu suasana sunyinya kerasa.. pesannya tersampaikan..

 M. Hartono (8613)

20 tahun yang lalu

Nuansa dan tone sephia sangat sesuai dgn judul, hanya terlalu lembut dan diujung tampak grainy atau kabut?

 Adel Bustami (10482)

20 tahun yang lalu

Minimalis.. saya suka komposisinya, nuansa sephia menambah kuat pemilihan judul..Great pict

 Muchamad Noor Eva A (56769)

20 tahun yang lalu

komposisi dan pemilihan objek menari..... hanya warna tone dan brightness contrass kurang matang...

 Huang Zheng Ri (16662)

20 tahun yang lalu

bagus, emang sunyi tapi warnanya agak aneh terus belakangnya kurang jelas .. apa berkabut ya ? :) salam