Flows of the Glowing Water 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hasil hunting ujung genteng, lokasi Cikaso Sukabumi. Waktu sekitar Jam 1/2 5 sore...akibatnya pada posisi tertentu pantulan cahaya matahari di air sungai curug cikaso ini menjadi berwarna keperak-perak an...

  • Nilai foto: 42
  • Dilihat: 277
  • Waktu upload: Sabtu, 22 Mei 2004
  • Lokasi: Curug Cikaso, Sukabumi, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: f/32.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1000 *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

andai lebih tajam...IMHO

 Iwayandri Soehardiono, Iway (15350)

20 tahun yang lalu

konsepnya ok banget, komposisi ok, nice shot

 Tatang Ch (9470)

20 tahun yang lalu

f nya kecil sekali, gimana lain waktu dicoba dgn f 11, kan pakai tripod, salam

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Komposisi sdh baik dan benar, fokus expose kurang tajam serta pencahayaannya sdh pas, selamat berkarya....

 Alexander Jiun (4765)

20 tahun yang lalu

menurut saya rada soft... scanner-nya kah...?

Robby Satya (2607)

20 tahun yang lalu

Objek cukup menarik, komposisi bagus, air nya terlalu bercahaya kalau menurut saya.

Wahyudi Wibowo (255)

20 tahun yang lalu

obyek potonya okeh bgt, bw lagi...

 Santosa Basuki (13376)

20 tahun yang lalu

Kenapa f 32 tidak tajam...out fokuskah? atau retouch di PS nya yang agak over? Komposisinya OK.

 Ignatius Victoriyantoko (15543)

20 tahun yang lalu

Air sungai yang keperakan menambah manis mas, format BW nya boloeh juga nih.

 Dhian Raharjo (11690)

20 tahun yang lalu

aernya boleh glowing.. tapi ketajaman obyek batu dan pohonnya jangan sampe berkurang dong... speed nya lambatin lagi kali ya?... grayscale nya oke.

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

mata saya melihat hal lain difoto ini, berkesan walaupun gelap tapi sungainya terang cocok dibikin b/w begini....berkesan.... salam

Kulawa Nursari (593)

20 tahun yang lalu

keren tapi agak gelap yah

dana kusuma (505)

20 tahun yang lalu

kurang bright ya?": tapi bagus kok

Jahja Sugeng (2346)

20 tahun yang lalu

Obyek yang menarik direkam dengan komposisi yang baik sayang tidak ditunjang dengan exposure dan DoF yang prima