<burning man> 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seorang teman sedang berdiri membelakangi flare (api) yang ada di platform lepas pantai..saya coba buat FG dengan crane+gear yang ada di proyek..thanks for the critics

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 144
  • Waktu upload: Selasa, 08 Jun 2004
  • Lokasi: Java Sea, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.6
  • Speed: 1/2.6
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 2100 *
  • Lensa: Nikon nikon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Bobi Ramadalianta (171)

20 tahun yang lalu

kurang geser kekanan sedikit, mungkin pake timer ya dan objectnya adalah yang memfoto juga.?

 Yusman Budiawan (24538)

20 tahun yang lalu

Bentuk kepala Orang nya jadi tidak jelas. Kenapa miring ?

G . i . t . A (159)

20 tahun yang lalu

keren .....

 Alwin Sastrasumita (4860)

20 tahun yang lalu

nice tone color...spt agak2 dangerous yah shotnya? ...nice shot nice shot!

 Huang Zheng Ri (16662)

20 tahun yang lalu

keren juga fotonya, cuman kalau orangnya aja akan lebih baek, saya kurang sreqq dengan kotaknya, imho :) salam

 Ufo Budiarius Anwar (9953)

20 tahun yang lalu

Wah kreatif sekali mas...dibuat BW juga ok tuh.

 Adrianus Ardya, ADRI (4408)

20 tahun yang lalu

hebat, settingnya pas sekali..

Aris Setiawan (2080)

20 tahun yang lalu

Wow... serasa berada di tungku nih... keren...

 Arief Setiawan (74146)

20 tahun yang lalu

Bagus Mas. Sebagai saran coba di buat BW dan coba naikkan kontras nya di PS sekitar +10 s/d +15. Dan coba bandingkan ke dua foto Mas Nanti. Untuk foto dengan minim warna spt ini, karakter bisa lebih muncul dengan media BW. IMHO, semoga berkenan Mas Indarto...

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

20 tahun yang lalu

Bagus mas, warna, komposisi dan anglenya..., imho sayang aja wajahnya terpotong separo, kalo modelnya jadi silhoute mgk juga bagus...cheers, salam kenal