"Senyum Bahagia" 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ichan mat (581)

betapa bahagianya temen baik saya waktu kelahiran anak pertamanya ini, saya hanya mencoba melukiskan kebahagiaannya lewat foto ini...

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 210
  • Waktu upload: Selasa, 22 Jun 2004
  • Lokasi: My Friend's House, Bengkulu, Indonesia
Kategori
ManusiaPotret
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Ricoh KR5 Super *
  • Lensa: Ricoh 35-70mm *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

Dadan Ramdhan (3206)

20 tahun yang lalu

Yah padahal momentnya bagus, tapi kok nggak focus? Salam Bro...

B. Permana (118)

20 tahun yang lalu

Momentnya sudah bagus, sayang kepala ibu terpotong sedikit

 Roby Lasmana (4613)

20 tahun yang lalu

Nice pic. expresinya terekam dengan jelas. kalo liat foto ini rasanya ikut seneng:) sayang bagian wajah baby-nya kurang tajam. salam

 hendra susanto (3124)

20 tahun yang lalu

Ekspresi yang bagus, menunjukkan bahwa hubungan anak ama ibu yang luar biasa,karena jarang sekali orang punya hubungan kayak begini, salam kenal

 Arief Setiawan (74146)

20 tahun yang lalu

Wah, Mas Ikhsan fotonya terlihat kurang tajam dan lightingnya terlihat terlalu UE. Padahal kalo cukup tajam dan lighting nya memadai, maka foto Mas akan menjadi lebih "berbicara" Mas. IMHO, semoga berkenan Mas Ikhsan...