Sisi lain Surya Kencana 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ini hampir sama dengan foto yang saya upload tentang Padang Surya Kencana...tapi sebenernya gak sama. Pohon eidelweiss yang saya pake sbg FG aja beda....selain itu, saya rendahkan posisi untuk mengambil pohon eidelweiss ini secara keseluruhan...

  • Nilai foto: 29
  • Dilihat: 155
  • Waktu upload: Selasa, 27 Jul 2004
  • Lokasi: Gunung Gede, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F55D *
  • Lensa: Nikon 28-80mm f/3.3-4.5G *
  • Filter: UV dan CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Kurang tajam.

R. Berto Wedhatama (2345)

20 tahun yang lalu

ada orangnya dong.. biar lebih keren..

 Lilis Suryani (28220)

20 tahun yang lalu

suka dgn bgnya, sayang kurang tajam

Febrianto (1116)

20 tahun yang lalu

nice idea, tapi kalau agak lebih maju, trus bergeser ke kanan mungkin lebih "greget", salam

 Risagarniwa.Y.Y, Yoris (43421)

20 tahun yang lalu

BG nya cantik....& nice compose....! Salam.

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Mas Gita dari segi komposisi menurut pendapat saya sdh baik dan seimbang, fokus obyek cukup tajam, serta pencahayaannya sdh pas, warna tajam, good shoot.