In Between . . . 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Ruzi Kosasih (46018)

Date Time Original: 2004:08:17 14:46:38rnISO Speed Ratings: 400. Fokus kupu-kupu ini berada di tengah-tengah antara foreground bunga dan di belakang bunga supaya kelihatan efek 3Dimensi nya. Sengaja tidak saya crop ketat dan detail karena mo belajar konsep "JDE" (Just deep enough) yang di kasih tau ama Om Harlim. Macro photography engga harus detail kadang perlu juga ngeliat secara keseluruhan..gitu... Thank's buat masukannya....

  • Nilai foto: 88
  • Dilihat: 165
  • Waktu upload: Rabu, 25 Aug 2004
  • Lokasi: Perumahan Griya - Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/7.1
  • Speed: 1/640
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 U Gumilar SNSSS, Ugie (21374)

20 tahun yang lalu

lighting OK, komposisi sudah pas..nice shoot

 George Pradyanata (18987)

20 tahun yang lalu

Cantik euy!

 Risagarniwa.Y.Y, Yoris (43421)

20 tahun yang lalu

Kupu-kupu..Euy...! Untuk detail makro...memang agak kurang, tapi untuk tampilan artistik oke...tuh! Benar kata Bang Harlim. Salam.

 Harlim (146795)

20 tahun yang lalu

Pilihan komposisi yg bagus, tinggal melihat sisi mana yg ingin kita tampilkan artistik kah atau detail macro kah, jika detail melulu rasanya bosan karena akan banyak object yg sama.

 Tan Tje Tjhen (12920)

20 tahun yang lalu

Momentnya menarik, warna BGnya mendukung sekali salam

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

cantik om kupu2nya,...yup kalo komposisi keseluruhannya cantik maka detilpun tidak begitu perlu.. salam

 Deny Junanto (4719)

20 tahun yang lalu

Menarik, tajam. DOF-nya bagus.

 Reginald Iskandar (12979)

20 tahun yang lalu

Tajam dan bagus, saya suka konsepnya.

Tjam Darwin Gunawan (2032)

20 tahun yang lalu

Nice shoot... Salam

Enang Sunardi (129)

20 tahun yang lalu

Sempurna....

 Ilias Irawan (57864)

20 tahun yang lalu

Bagus..bagus..bagus... Pemiihan angle dan penempatan obyeknya pas untuk komposisinya. Warna fotonya perfect. Detail dan ketajamannya bagus. BG sangat mendukung. Salam....

 Hariyantodk (36298)

20 tahun yang lalu

Cantik kupu-kupunya,.... dicrop lagi ( diperketat ) lebih OK Mas,....

 Andi F. Yahya (3740)

20 tahun yang lalu

bagus banget... nice shoot... salam...

Heri Wahyu (1460)

20 tahun yang lalu

kupunya bagus, tapi mungkin backgroundnya kalo hijau (outdoor) leih segar :)

 I Gede Putu Prawita Mb (17285)

20 tahun yang lalu

Komposisi yang indah dilihat ... Sangat apik .... Bagus om Ruzy ... Judul nya sama dengan judul lagu nya Collective Soul ...

 Andre Andrianto (9886)

20 tahun yang lalu

Cakep kupunya, tajam, colrful & lighting OK.

 Kristianto Gunawan T (145148)

20 tahun yang lalu

Cantik! tapi mungkin bila crop kanan dan kiri akan lebih bagus imho, Salam.

 Dian Agung Nugroho (23376)

20 tahun yang lalu

komposisinya manis....croppingnya bagus

 Valentinus (16765)

20 tahun yang lalu

Sprt biasanya, karya Anda indah. Bisa lbh ketat cropnya? Detail kupu kurang terlihat. Scr keseluruhan, ini karya yg sempurna!