Lawang Sewu: The Attic 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Kolong atapnya Lawang Sewu di lantai 3. Tempat shooting Dunia Lain juga keliatannya ... pokoknya yang acara mistis2 itu lah ... ngga liat TV juga.

  • Nilai foto: 24
  • Dilihat: 177
  • Waktu upload: Kamis, 26 Aug 2004
  • Lokasi: Lawang Sewu, Jawa Tengah, Indonesia
Kategori
ArsitekturBudaya
Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 30 *
  • Lensa: Canon canon 28-105 f/3.5-4.5 USM *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Widarto Adi, darto (13411)

20 tahun yang lalu

suasana seramnnya bisa ditambah dengan mengunakan frame bleber, minta tukang cetaknya ajah mas, dicetak frame bleber/blebek :).

 Pujo Rahmanto, Pudz (59699)

20 tahun yang lalu

betul, sependapat dengan pak D Setiadi, perlu object sebagai 'pengisi' atau 'pembanding', apalagi kalo ada 'kenampakan'-nya.. serem juga tuh tempat memang.. ketemu 'sesuatu' ngga pak?

 Estha Pribadi (4489)

20 tahun yang lalu

hu..hu..struktur atapnya keren ya, suasana kosong & seramnya terasa apalagi dgn tone khas spt gini.

 Bernardo Halim, jeber (19660)

20 tahun yang lalu

IMHO..masih agak biasa...IMHO...yup elemen penambah perlu disini..

 Endramawan Suroto (33170)

20 tahun yang lalu

Ini yang di semarang ya ? banyak angle dan sisi gedung yang sangat menarik dan tempoe doeloe. Objeknya sdh ketangkep, menurut saya POInya kurang jelas, warnanya bisa diolah dikit biar lebih matang menurut saya. Semoga berkenan

 D. Setiadi (81319)

20 tahun yang lalu

Kalo ada unsur tambahan seperti manusia atau bangku pas di bawah sinar matahari itu ( di tengah ) pasti tambah menarik imho.