Silk Boy 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Qiu (9885)

Diambil di Hotan, South Xinjiang. Anak ini sekitar umur 15-an. Tidak sekola karena dia sudah bekerja sebagai pembuat kain sutra (silk). Silk di Hotan ini cukup terkenal di Cina. Rumah yang berikut pabrik tradisional ini terletak agak diluar kota Hotan. Di daerah ini mereka tidak bisa mandarin biarpun yang dasar-dasar, jadi sangat terasa suasana suku Uygur-nya. Ketika sampai di desa ini langsung terdengar banyak dentuman mesin-mesin sutra diberbagai rumah. Rumah ini hanya dibuat dengan tanah liat dan untuk 'pabrik' yang saya kunjungi ada 2 mesin.rnDate Time Original: 2004:07:03 16:18:34rnISO Speed Ratings: 1600

  • Nilai foto: 68
  • Dilihat: 245
  • Waktu upload: Rabu, 22 Sep 2004
  • Lokasi: Hotan, South Xinjiang, China
Shooting Data
  • Aperture: f/5.3
  • Speed: 1/15
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm S2Pro *
  • Lensa: Tamron 28-200mm AF Aspherical XR *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Suryo Wibowo (25088)

20 tahun yang lalu

take some better lenses and sale your pictures to national geographic!!! :D

 Dedy H. Siswandi (19779)

20 tahun yang lalu

potrait HI dgn side lightnya yg kuat ditambah dgn keterangan yg gamblang !

Eleena Oktavian (1448)

20 tahun yang lalu

Foto bagus dengan keterangan yang cukup detail. Salam..

 paul dinardi (19489)

20 tahun yang lalu

ceritanya bikin fotonya tambah kuat...agak blurry atau goyang...tapi tetep ga ngalahin cerita yang muncul dari foto ini...

 Z. Damar Twiditra, Ditra (91884)

20 tahun yang lalu

Great SnapShot! Tajam.

 Agustinus Wibowo (23311)

20 tahun yang lalu

keren nih. mirip banget sama foto-foto yang aku bikin di uzbekistan. desainnya pun mirip banget. kalo nggak salah namanya atlas atau adras ya....?

 Akhyar Fikri (64967)

20 tahun yang lalu

SO NATURAL ..... manted dech!

 A.Irwan Endrayanto (7437)

20 tahun yang lalu

humanis.. suka dg anglenya ..dan lighningnya

 Rochim Hadisantosa (104553)

20 tahun yang lalu

potretnya bagus dng angle kreatif reportase informatif dan cukup detail

 Andy Sugiharto (54126)

20 tahun yang lalu

very..very good steve !, asik banget ni foto....bravo !

 masbaz (39152)

20 tahun yang lalu

cantik sekali... foto yang sangat berbicara

 Afizal Jais (6296)

20 tahun yang lalu

Bagus dodging dan burningnya

 Irma H. Samadi (3968)

20 tahun yang lalu

foto HI yang bagus..saya suka nuansanya. thanks sharing-nya di keterangan tambahan

 Agan Harahap (77838)

20 tahun yang lalu

anda layak dapat 3TU!!!