Mystical Storm 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto ini diambil ketika mendung yang sangat tebal di sore hari, obyek pohonnya dari tanah kosong di sebelah rumah.
Mencoba olah digital yang baru dengan corel draw photopaint 10 dan juga photoshop 6.0
framing dan coloring dibuat Ala Rarindra D. Prakarsa, fotografer favorit saya di FN ini.
thank atas komentarnya dan salam untuk senior Rarindra yang selalu menyajikan foto yang indah di FN

Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Dimage Z1 *
  • Lensa: Konica Minolta Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Monalisa Pasaribu,monet (385)

19 tahun yang lalu

awannya asik banget!!! dan titik air hujannya tetap keliatan, keren!!! nice framing too...

 Simon Indra (27571)

20 tahun yang lalu

done boss....nice colouring....

 Mustakim Irsan, ICHAN (55541)

20 tahun yang lalu

Olah digitalnya sangat..sangat..OKE !! Kabel listrik di bagian bawah foto rada dikiiit mengganggu. Semoga berkenan. Salam

 paul dinardi (19489)

20 tahun yang lalu

bagus euy...kliatan sampe garis garis hujannya

 Reza Riantono Sukarno (5717)

20 tahun yang lalu

bagus. saya gak pernah bisa motret ada air hujannya ini olah digital?

 Indah Susanti (7485)

20 tahun yang lalu

konsep yg bagus, bisa buat kartu neh.

 Andry Dilindra (10484)

20 tahun yang lalu

Wah keren... Ada istilah baru buat olah digital nih :"RDP Style" Rarindra D. Prakarsa! Nice strom there!

 Ani Sekarningsih (70437)

20 tahun yang lalu

Ide temanya mencekam.