Apa Itu ? 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto ini merupakan seri dari foto yang pernah saya upload dulu, Anak saya melihat sesuatu yang menarik perhatiannya yaitu seekor burung yang lagi hinggap di atas pohon, Foto ini mengikuti style RDP, banyak kekurangan dari foto ini, segala kritik dari fners saya butuhkan. Thanks

  • Nilai foto: 121
  • Dilihat: 242
  • Waktu upload: Kamis, 11 Nov 2004
  • Lokasi: Situ Buleud Purwakarta, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F80 *
  • Lensa: Nikon 70-300mm F/4-5.6 D ED *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Darwin Pangaribuan (13907)

20 tahun yang lalu

cute, lucu foto ini, warnanya saya suka, momen terekam indah

Achmad Alwan (1176)

20 tahun yang lalu

Olahannya bagus, tingkah anak yang ingin tahu tampak tergambar, salam

 Tati Magdalena Sahea (11059)

20 tahun yang lalu

Komposisi warnanya sudah pas....

 D. Widiatmoko, Dedeath (5304)

20 tahun yang lalu

3 TU untuk candid nya yang berhasil. 3 TU untuk komposisi yang asik. 2 TU saja ya untuk olah warna ala RDP..kurang sabar..kurang rapi..dan terlalu over saturasi nya..imho.

Hendrik L. (303)

20 tahun yang lalu

suka warnanya mas. bagus

 Yudhi Fiandono (34613)

20 tahun yang lalu

cuakeeepp .. ekspresi anaknya lucu ... wah situ buleud .. ini ditengah-tengah kota kayaknya yach .. objek wisata ini kalau digarap serius bisa oke banget nih .. keren kang ..

 Z. Damar Twiditra, Ditra (91884)

20 tahun yang lalu

3TU untuk usahanya. Apalagi ini pake SLR. Modelnya juga lucu.. hehe

Sofyan Hadi (1213)

20 tahun yang lalu

Expresi yg natural dan lucu sehingga menambah hidup object yg ada, tapi pencahayaan daun agak berlebihan karena tak terkena sinar matahari tapi tampak sangat hijau secara keseleuruhan sangat bagus dan menarik... salam jepret terus

 Irwan Kreshna, AHOng (7691)

20 tahun yang lalu

tone yg menarik..... adiknya juga lucu ekspresinya.... salam...

P. Theodor Sudarja, THEO (2831)

20 tahun yang lalu

ekspresinya manis. kalau cahaya jatuh di sekitar dan pada POI pasti dramatizz... cahaya malah jatuh jauh dibelakang... komposisi kurang menunjukan pandangan si anak... coba komposisi vertikal.

 David Dewantoro (22969)

20 tahun yang lalu

Olahannya keren warnanya jadi hidup

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

warna kontras merahnya sangat menarikk..

 Andi Sucirta (72130)

20 tahun yang lalu

bagus Mas JUL... komposisi nya ok... kurang tajem dikit, ekspresi si anak ok... salam

 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

cakep...seperti lukisan...tone dan moment yang mantab...nice pict.

 Simon Indra (27571)

20 tahun yang lalu

nice mixing colour.....nice taste...

 Chandra Murniadi (41257)

20 tahun yang lalu

Ini candid photo beneran....momentnya pas, kalau bg bisa blur mungkin POI bisa lebih tegas....

 August Triono Sanudin, Djoko (65422)

20 tahun yang lalu

nice colour ediiting

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Moment menarik, ide jeli kemudian fokus tajam serta komposisi sdh seimbang, cahaya sdh pas.

 Amri Wijaya (19638)

20 tahun yang lalu

nice pic.

 Rarindra Prakarsa (142597)

20 tahun yang lalu

Untuk mas guna adhi: RDP itu: Republik Demoktratik Partai.

 Risagarniwa.Y.Y, Yoris (43421)

20 tahun yang lalu

Mantep tone nya...! Bening juga fotonya....Dan lucuy modelnya.....Kurang tajem dikiiit aja. IMHO.

guna adhi (1156)

20 tahun yang lalu

nice....komposisinya mas saya ini baru pemula..jadi saya mo tanya "RDP" itu apa,gimana? thx .^^+ jadi malu tanya2....huehuehue

 Reza Riantono Sukarno (5717)

20 tahun yang lalu

nice photo. bagus olahannya

 Lukas Setia Atmaja (25062)

20 tahun yang lalu

masih kurang rapi, but nice try and nice object

 RDj. Kaoy (56910)

20 tahun yang lalu

Pemilihan angle & komposisi sangat tepat, olah warnanya mantap tenan... saingan nih ama RDP he..he..he.... nice touch