berjalan di ujung jawa 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

suasana mistis dan menakjubkan di sang hyang sirah - ujung kulon, terletak di ujung paling barat pulau jawa. benar2 paling ujung krn berbentuk tanjung.. 2 hari berjalan kaki dari desa terdekat..rndi BW in biar mistisnya terasa. rnmaaf foto terlalu kecil, gagal terus wkt upload :(

  • Nilai foto: 17
  • Dilihat: 203
  • Waktu upload: Senin, 29 Nov 2004
  • Lokasi: ujung kulon, Banten, Indonesia
Kategori
ManusiaNature
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon FM2 *
  • Lensa: Nikon nikon *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Margit Haider (11147)

19 tahun yang lalu

wah, kenapa begitu kecil? fotonya bagus!

Ardhioctus Sambalao (1692)

19 tahun yang lalu

awannya nggak dapet..bos,

R. Andi B. Saleh (1334)

20 tahun yang lalu

Sebenernya foto ini menarik banget ya. Komposisinya bagus, momenya oke. Cuma sayang kekecilan, jadi semua keunikannya gak terlihat jelas. Salam

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

fotonya kekecilan dan air lautnya sedikit OE.... sayang sekali

Tengku Kamarul Zaman (134)

20 tahun yang lalu

Bos, kita lihat apa nih, orang jalan, batu, pantai, ombak atau apa ?. Rasanya kok nggak ada fokus. Lagian dibuat hitam putih membuatnya tambah kusam.

 Igor F Firdauzi (185236)

20 tahun yang lalu

komposisi yang menawan dan tonenya bagus. judulnya mendukung foto salam

 ferry INDRAWANG (12947)

20 tahun yang lalu

suka dengan komposisinya.. seandainya bisa lebih besar daan berwarna sepertinya akan lebih cantik kak