Senja di Masai Mara 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Masih di Masai Mara. Magrib dan sudah waktunya pulang ke camp. Dari mobil terlihat pemandangan ini. Iso 200, tambah saturasi, selebihnya asli begini. Mudah2an berkenan dan tidak bosan.

  • Nilai foto: 55
  • Dilihat: 209
  • Waktu upload: Rabu, 22 Des 2004
  • Lokasi: Masai Mara National Park, Kenya
Kategori
LandscapeNature
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 70-300mm f/4-5.6 *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
F Bayu Prihantoro (374)

19 tahun yang lalu

tonenya mantap mas. lightingnya nambah suasana jadi makin "warm" (hehehe...kayak judul foto saya aja "warm afternoon"). komposisinya lumayan. cuman bagian bawah kayaknya agak nanggung kalau diliatin. soalnya juga bagian itu agak2 semi siluet. gmn kl dicropp aja dikit? mungkin foto ini bisa lebih hidup kl ada aktivitas manusianya mas! ya khan? secara keseluruhan, foto ini bener2 bs nampilin suasana "warm". salam....imho......

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

19 tahun yang lalu

senja datang.... seribu bahaya mengintip di rimba Afrika... nice, fren...:)

 Rini Saputra (2661)

19 tahun yang lalu

Woowww Masai Mara!!! Cantik banget sunset-nya.....

 Mustakim Irsan, ICHAN (55541)

19 tahun yang lalu

Woww, sangat berkenan sekali Mas Anwar. Foto yg eksotis Cakep banget, congrats deh bisa jalan2 sampe Afrika...

Peter Harsono (1854)

19 tahun yang lalu

BAgus bener sunsetnya dan siluetnya...salam

 Dani Ramdani (6648)

19 tahun yang lalu

Cakep sekali... warnanya menawan.

Abu Toha (2298)

19 tahun yang lalu

Sharp & Nice.

Sarah Yusuf (2093)

19 tahun yang lalu

Sebuh foto dengan komposisi sederhana tapi sangat cantik. Warnanya juga memberi kesan kuat. Great shoot !!!

 Sandjaja Kosasih, SanKo (29705)

19 tahun yang lalu

African look....ternyata memang di Afrika. Khas sekali foto ini.

Hartono Wis (36)

19 tahun yang lalu

Bagus sekali, kalau saja ada burung yg lg lewat

 August Triono Sanudin, Djoko (65422)

19 tahun yang lalu

perfect sunset colour