The Cyclists 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Reza Nasution (1975)

Patung the cyclists ini merupakan bagian dari sculpture yang dibuat oleh Stefaan Depuydt dan Livia Canestraro untuk menggambarkan ciri khas kota Brugge, Belgia. Patung2 lainnya yang dibuat oleh kedua seniman ini adalah Fisherman, The Bathing Women, dan Landscape in Flanders. Date Time Original: 2005:01:02 14:35:29rnISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 55
  • Dilihat: 329
  • Waktu upload: Senin, 03 Jan 2005
  • Lokasi: Brugge, Belgium
Kategori
BudayaWisata
Shooting Data
  • Aperture: f/4.5
  • Speed: 1/500
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-S75 *
  • Lensa: Sony Built-in/Standard *
  • Filter: B+W ND 4
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hasan Indrajaya (13687)

19 tahun yang lalu

Konsep nya menarik..tajam dan colorful...salam

 A.Irwan Endrayanto (7437)

19 tahun yang lalu

silouettenya keren...angle dan komposisi pas.. ngga sia2 nih jalan ke Brugge dan ketinggalan kereta :p

 Simon Indra (27571)

19 tahun yang lalu

low angle yang berani...karakternya terlihat terekam dengan baik...

 Meylan Komarudin, Melank (24222)

19 tahun yang lalu

Angle-nya mantep, siluetnya sedeppp! :D

 Yulianto Soeroso (231606)

19 tahun yang lalu

ternyata ...bagus juga yah seakan double circle

Shofian N K (16876)

19 tahun yang lalu

Siluet & angle OK...

 Ramon Mahendra (8635)

19 tahun yang lalu

angle pengambilannya cukup menarik dan siluetnya juga bagus.. salam..

HSGautAmA (13122)

19 tahun yang lalu

siluet bagus :-)

 Harris Tanu (19898)

19 tahun yang lalu

bagus neh bha reza siluetnya, tapi dibawah menurut saya agak oe yah, tapi bagus kok salam, keep on hunting

 Shalahuddin Siregar (33262)

19 tahun yang lalu

bagus siluetnya

Teddy Setiawan (1457)

19 tahun yang lalu

Siluet yang bagus