Sawah kita 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Handayana (8486)

Bentangan sawah di Bandung selatan dimusim tanam tahun 2004.Saya coba merekam ketiga petak antara yg baru dicangkul, baru ditanami dan bsudah tumbuh.

  • Nilai foto: 37
  • Dilihat: 128
  • Waktu upload: Kamis, 27 Jan 2005
  • Lokasi: Selatan Bandung arah Kamojang, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Filter: tanpa filter
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Christian Zacharias (1370)

18 tahun yang lalu

Hijaunya segar sekali..sejuk di mata..saturasinya pass banget ~Salam

aris danar (240)

19 tahun yang lalu

ini tanpa retouching kan... komposisi warnanya bagus skali bos

 Rudy Nov (6868)

20 tahun yang lalu

good komposisi, cukup tajam

juLian AndhY (29)

20 tahun yang lalu

good landscape

 Harris Gunawan (2175)

20 tahun yang lalu

Nggak bosen dipandang, suasana pedesaan yang damai. boleh nyobain angel dari beberapa angel . salam

 Andi Sucirta (72130)

20 tahun yang lalu

Landscape yang cantik....pada beberapa bagian sedikit gelap..pola-pola teraseringnya menarik..hijau tampil dengan saturasi yang baik..hasil tajam dan bersih

 Yadi Primayadi (29225)

20 tahun yang lalu

well composed,.. pemandangan yg sedap dilihat,...