The Crown 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Djohan S (5427)

sdikit retouching dan croping dgn Ps untuk menonjolkan keindahan corona bunga lotusrnDate Time Original: 2005:01:01 11:08:57rnISO Speed Ratings: 100

  • Nilai foto: 59
  • Dilihat: 164
  • Waktu upload: Minggu, 13 Feb 2005
  • Lokasi: Surabaya, Jawa Timur, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus C-8080 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Roby Budiman T (15594)

19 tahun yang lalu

waerna2nya eye catching...detail coronanya terekspose dengan baik...salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Foto teratai yang cantik, Salam.

 Andrekusumo (5411)

19 tahun yang lalu

Nice shot,ada yg blur dikit,tapi itu mah masalah lensa aja,

Finka Tanjung (120)

19 tahun yang lalu

good macro ... kelihatan menyala dibag putiknua.

 Budi Basuki (2912)

19 tahun yang lalu

Nice makro, komposisi pas, lainnya setuju ama yg laen, Salam....

 Pagar Alam, IPA (29522)

19 tahun yang lalu

Putiknya masih kurang tajam dan sedikit OE IMHO

 Dannie Sumarli (13147)

19 tahun yang lalu

Bagus! Salut gw kalo bisa bikin makro gini bagus. Gw coba makro koq susah sekaleeeeee.....

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Fokus tajam serta cahaya sdh pas, komposisi sdh seimbang, warna tajam dan indah.

B.N. Novemtiono (1072)

19 tahun yang lalu

macronya keren ya.

Wenes Furqon S (1805)

19 tahun yang lalu

Tajam. Makro yang menarik.salam

 Dwi Hadi (16451)

19 tahun yang lalu

Yap.. putiknya blur. (punya saya jg kok..) :"p

 Hendrik Sirait, HDS (4990)

19 tahun yang lalu

Makro yang menarik, detail dan tajam, cuman agak sedikit OE di dalam kelopaknya. Semoga berkenan, salam