Suara Alam # 60 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:01:21 13:20:32
rnKembali menampilkan obyek 'n judul favorit....
rnSetting kamera tidak banyak perubahan....Hanya saja WB yang biasanya Tungsten, untuk foto di atas saya main di flourescent. Salam.rn

  • Nilai foto: 25
  • Dilihat: 121
  • Waktu upload: Senin, 21 Feb 2005
  • Lokasi: Curug Cikaso, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 2
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A80 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: CPL + ND 8 x 2 + Cokin Warm
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 BUDI SUTRISNO (9605)

19 tahun yang lalu

cantik dan rapih

 Ayib Kasriadi (3410)

20 tahun yang lalu

Kak...keseluruhan fotonya sempurna,cuma sptnya bagian atas kroppingnya terlalau ketat,dan kompo-nya agak aneh...IMHO..salam

 Barry Kusuma (61780)

20 tahun yang lalu

wah pagi2 dah disuguhi foto air terjun yang sangat sejuk dan indah dilihat..pagi2 sambil nyeruput kopi sambil melihat foto ini, sungguh nikmatnya ^_^

 Friedrich V. Himawan, Victor (34066)

20 tahun yang lalu

Cantik dan selalu segar, kepingin mandi di situ rasanya..... Salam

 Arie Lendra Putra, ST (20556)

20 tahun yang lalu

slow shutter nya cakep......salam :)