Supreme Court 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

An even older collection, back in 1996. Scanning fotonya pun sudah lama, tahun 1997. Diolah di PS, karena aslinya format portrait, diubah jadi landscape (karena mau dibuat wallpaper). Langit yang asli hanya yang sekitar gedung. Ditambahin lens flare effect biar lebih dramatis. Comments please...

  • Nilai foto: 73
  • Dilihat: 276
  • Waktu upload: Kamis, 24 Feb 2005
  • Lokasi: Supreme Court, Singapore
Shooting Data
  • Aperture: f/6.2
  • Speed: 1/1
  • ISO: 0
  • Kamera: minolta x-300 *
  • Lensa: Minolta 35-70mm F/3.5-4.5 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Mutia Zuraida (36)

18 tahun yang lalu

Nice...I like the lighting from the building....

 Henry C. Widjaja (41446)

18 tahun yang lalu

Komposisinya keren, tapi lens flare-nya kurang natural, IMHO, terlalu tajam

Teguh Raharjo (589)

19 tahun yang lalu

Wallpaper komputer di Project BankExim.... Terpaksa 2 jempol... terlalu banyak manipulasinya Ben... sementara aku sangat tidak seneng dengan manipulasi PS

 Praditya Nova (29288)

19 tahun yang lalu

tone warnanya bagus ... gedungnya bisa emas gitu yah... :-)

 Andi Sucirta (72130)

19 tahun yang lalu

Olahannya cakep...flarenya mantep...suasana malamnya jadi enak...posisi miring gedungnya juga menarik...

 Manuel Hutama (14684)

19 tahun yang lalu

Bagus, tapi kalau personal preference sih mendingan gak ada lens flarenya kali...

 RDj. Kaoy (56910)

19 tahun yang lalu

Cantik bener.. angle & komposisi keren mas..

 Rahmat Hasan PRASETYO, Pras (23065)

19 tahun yang lalu

ok olahannya.

 Purwanto Nugroho (41202)

19 tahun yang lalu

sudut ngambilnya nih yang kerennnn... serta penempatan bangunannya pada komposisi.... metering sip... tekstur dan bentuk bangunan terlihat apik.. nice compo, Ben! :)

 Henry Krisdani, DAnie (12371)

19 tahun yang lalu

wah.. hebat euy ber-photoshop-nya.. keren.. suka banget tone supreme court + background-nya...

 Ahmad Syafiq, Syafiq (39799)

19 tahun yang lalu

keren nih, tajem dan anglenya itu lho unik. soal flare hmm gimana yah, terus terang bagus juga yah (gimana tuh bikinnya). Salam.

 Niwan Ismuntoro (34103)

19 tahun yang lalu

photonya udah apik banget, idem lebih suka tanpa flare

kiky jauhari (687)

19 tahun yang lalu

komposisi yg menarik mas, tapi sayang kyknya frame-nya cukup mengganggu, salam...

 Mustakim Irsan, ICHAN (55541)

19 tahun yang lalu

lebih suka kalo nggak ditambahin flare

Ayu Purwarianti (3868)

19 tahun yang lalu

suka dg warna dan komposisinya.

Ronni Wibisana (2707)

19 tahun yang lalu

Cakep nih, cocok buat wallpaper,kalau boleh awanya lebih ditonjolkan biar lebih dramatis....:) , salam

 Joko Nugroho (6053)

19 tahun yang lalu

Olah digitalnya OK,lebih sip lagi klo gedungnya bisa lebih sharp.