Jakarta pagi hari 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Erry Sober (911)

Warna biru langit dikuatkan dg Layering di PS (3rd layer = Multiply - 2nd Layer = Overlay - 1st Layer = original)

  • Nilai foto: 25
  • Dilihat: 153
  • Waktu upload: Kamis, 10 Mar 2005
  • Lokasi: Kantor - Top Floor, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Olympus C-5060 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Andy Harsanto (11006)

19 tahun yang lalu

Awannya cukup menarik kurang ada main subjectnya atau sekalian siluet... pohon, gedung etc. don't give up keep on trying...

 Abdullah K Mari (5929)

19 tahun yang lalu

awannya bagus bozz.. kok hambar yah???

 Bimo Eko Satrio (4147)

19 tahun yang lalu

Nanggung mas. Warna langitnya datar, dan gak ada objek yang menarik perhatian.

 Supriyadi (7433)

19 tahun yang lalu

langitnya bagus....tapi kok datar aja ngeliatnya....

 Robert Adolf Izaak,RAI (84103)

19 tahun yang lalu

Setuju....overall nuansa yang anda tangkap oke....Saya suka blue cool-nya.... Namun tampaknya bagian atas kurang kuat....Awannya kurang dinamis, kurang variatif....agak tipis....Sementara 'siluet' bagian bawah kurang mantap.... Sebaiknya....konsentrasi ke awan....'n menunggu momen awan yang dinamis 'n variatif.... salam.

 Agus G. Riyana (19363)

19 tahun yang lalu

latar depan plain (nggak ada objek yg menonjol)..tapi langitnya 'mbagus

Andika Suyata (2925)

19 tahun yang lalu

coba kalo ngak ada formasi awanx diatas, kayak apa jadinya.......... nice shot...........salam

 Arie D U (18926)

19 tahun yang lalu

mungkin klo yg bawah berupa penampakan gedung2 jakarta yg tinggi ok nieh mas, jd cuman bukan pohon2 aja... IMHO

 Luthfi Ashari (22472)

19 tahun yang lalu

Nice shot fellow, keep trying