Melongok ke Kegelapan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Dijepret dikedalaman sekitar 25 meter dan dibawah ceruk coral dimana cahaya matahari terhalangi, sehingga dgn menggunakan built-in flash memberikan kesan saat night dive.
Blue Ribbon Eel - Rhinomuraena Quaesita, dikenal jg sebagai Ghost Ribbon Eel dibeberapa negara lain, yg biasanya pemalu dan bersembunyi saat didekati diver, jadi sy nunggu beberapa lama, sampai dia mulai melongok keluar lagi.
Lokasi masih di Bali juga dalam seri diving dengan foto 'ThreeSome.....kah??' dan 'Rumbairumbai Tubuhku'. Juga dgn 'Clark n Its Home'.
Silakan komentar dan kritikannya. Sentuhan sdikit PS dilakukan untuk 'membantu' warna.

  • Nilai foto: 28
  • Dilihat: 374
  • Waktu upload: Jumat, 15 Apr 2005
  • Lokasi: Gili Biaha, Purbalingga, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Powershot A200 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Hengky Dotulong (20325)

19 tahun yang lalu

Wow keren, ini blue ribbon eel, ya? Bagus nich pose nya...........

 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

cakep hewan air lautnya... keren.. nice satwa....

 Joni Wang (22720)

19 tahun yang lalu

bagus nih warnanya... momentnya tepat pas belutnya lagi nganga

 Frank Bambang Yuwono, FBY (52910)

19 tahun yang lalu

Bagus momentnya. Warna OK. Rhinomuraena quaesita, Blue Ribbon Eel

Embos Margio (2817)

19 tahun yang lalu

Bagus mas, mungkin lightingnya aja yang perlu diatur. Kecepatannya cukup rendah ya....?Salam