Sunyi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Jalan-jalan disore hari, dengan suasana pedesaan yang damai & tenang. Terlihat objek yg menarik yaitu sebuah tempat yg dijadikan kandang ayam oleh pemiliknya.
Ganti judul dari "Gubug Tua".rnSeperti biasa, mohon kritik dan sarannya.

  • Nilai foto: 39
  • Dilihat: 116
  • Waktu upload: Kamis, 26 Mei 2005
  • Lokasi: Desa Kuniran, PATI, Jawa Tengah, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/6.0
  • Speed: 1/106
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 4500 *
  • Lensa: Nikon 28-100mm f/3.5-5.6G *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Sofyan Hadi (1213)

19 tahun yang lalu

Gelap, hijau sendiri... cakep salam

 Praditya Nova (29288)

19 tahun yang lalu

Nice view... warna2nya kurang natural nih pak... diperbaiki aja pake color balance...

 Suryo Priyantoro, UYO (149423)

19 tahun yang lalu

gelap

 Eki Akhwan (73130)

19 tahun yang lalu

pohon dan rumahnya terlalu gelap dan kelihangan detil. tapi komposisi sudah manis dan apik. salam.

 Bli Ketut Diarta, BLITUT (21323)

19 tahun yang lalu

Wow...ini potensi jadi foto dramatis kalo saja gak gelap gini...olah lagi deh mas...terus upload lagi...25 jempol nunggu nih..alohaaaaaaa

Yanuar Gajaksahda (801)

19 tahun yang lalu

Komposisi sdh oke..namun judul kurang mendukung fotonya. Koreksi warnanya juga kurang...salam

 Ahmad Fuadi (16015)

19 tahun yang lalu

warnanya bagus, tapi komposisi agak kurang seimbang. gubuknya kalah sama pohon sehingga tidak jadi POI, seperti yg digambarkan judulnya.

 M. Zamkhani (60278)

19 tahun yang lalu

Komposisi dan pemilihan anglenya oke, tonenya bikin sejuk tapi sayang gubugnya sendiri terlihat redup di monitorku sehingga kurang menonjol. Pohon gedenya mencuri perhatian pemirsa. Semoga berkenan

Willy Lee (2533)

19 tahun yang lalu

hmm,... langitnya kayanya kurang natural yah,,,... trus gubuknya agak over saturated...IMO lho salam

 Senja Lazuardy (19877)

19 tahun yang lalu

Angle, komposisi, dan tonenya bagus BGT.. :D